Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Sabtu, 19 November 2022 - 16:51 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Kunjungi Warga Desa Binaan, Sosialisasikan larangan Karhutla

Polres Pulang Pisau – Personel Bhabinkamtibmas Desa Maliku Baru – Desa Kanamit Barat, Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Briptu M. Iqbal melaksanakan giat door to door system (DDS) untuk menyampaikan sosialisasi larangan membakar hutan dan lahan kepada warga desa binaan, Sabtu (19/11/2022) Pagi.

Pada kesempatan ini Personel Bhabinkamtibmas menyampaikan terkait tentang Sanksi Pidana Terhadap pelaku pembakar Hutan Dan Lahan berdasarkan PP Nomor 4 Tahun 2001 tentang pengendalian kerusakan dan atau pencemaran lingkungan hidup yang berkaitan dengan kebakaran hutan dan lahan kepada warga masyarakat di Desa binaannya

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.H., melalui Kapolsek Maliku Ipda Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, di tempat terpisah menyampaikan ini merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh Personil Bhabinkamtibmas Polsek Maliku sebagai upaya pencegahan Karhutla, kegiatan Sosialisasi penyampaian himbauan Kapolda Kalteng kepada warga Masyarakat bertujuan untuk memberikan edukasi kepada Warga masyarakat tentang Sanksi Pidana Terhadap Kebakaran Hutan Dan Lahan

“Dengan rutin melaksanakan sambang dan sosialisasi kami berharap dapat mencegah terjadinya Karhutla, meskipun cuaca tidak menentu kami tetap konsisten melaksanakannya”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Laser Kristovor.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Enceng Ondok Kali Cantel, Desa Tropodo: Sasaran Bakti TNI Gotong Royong Bersih-Bersih Membangun Desa

Uncategorized

“Babinsa & Bhabinkamtibmas Desa Kebaron Dampingi Penyerahan BLT DD Tahap Ke-4 Tahun 2023 di Balai Desa Kebaron , Kecamatan Tulangan.

Uncategorized

Babinsa Semelagi Besar Hadiri Kegiatan Safari Dakwah Masjid Darul Falah Kec. Selakau

BERITA

Dandim 1002/HST Pimpin Korp Raport Serah Terima Jabatan dan Pindah Satuan

BERITA

Polres Jember Berhasil Mengamankan Pelaku Curas di 15 TKP

BERITA

Kabar Pemerintah Mojokerto Sahkan Tanah Lapangan Juritan sebagai Milik Kota

BERITA

Dandim 0830/Surabaya Utara Silaturahmi Kepada Warakawuri

BERITA

Polres Kediri Kota Gelar Rakor Pengamanan Peringatan 1 Suro Dan Suran Agung