Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Sabtu, 19 November 2022 - 16:50 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Konsisten Sampaikan Larangan Karhutla

Polres Pulang Pisau – Personel Bhabinkamtibmas Desa Garantung – Desa Sidodadi Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Brigpol I Putu Tirta Perteka, melaksanakan sambang warga desa binaannya yang berada di lahan perkebunan untuk sampaikan Sosialisasi Larangan Membakar Hutan dan Lahan kepada warga desa binaannya, Sabtu (19/11/2021) Pagi

Personel Bhabinkamtibmas melaksanakan sambang desa binaan dalam upaya pencegahan terjadinya Karhutla, dalam kegiatan ini kepada warga masyarakat dihimbau untuk tidak melakukan pembakaran hutan dan lahan, Bhabinkamtibmas menyampaikan tentang Sanksi Pidana Terhadap Pelaku Pembakaran Hutan dan Lahan, kepada warga desa binaannya

Terpisah, Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, edukasi serta Pendekatan terhadap Warga Masyarakat diharapkan mampu menumbuhkan kesadaran Warga Masyarakat tentang larangan membakar Hutan dan Lahan, Kita cegah sejak dini agar Karhutla tidak terjadi pada Hutan dan lahan kita

“Meskipun kondisi cuaca tidak menentu, kegiatan pencegahan Karhutla akan kami tingkatkan sebagai langkah antisipasi terjadinya Karhutla”, tegas Kapolsek Maliku Ipda Laaser Kristovor, S.H.

Share :

Baca Juga

BERITA

Kapolri Akan Tambah Polda dan Personel di Wilayah Daerah Otonomi Baru

TNI POLRI

Cegah Kenakalan Remaja, Polres Tanjung Perak Blusukan ke Sekolah

BERITA

Komandan Korem 084/Bhaskara Jaya Meninjau Pelaksanaan TMMD ke-116 Kodim 0827/Sumenep

BERITA

Kapolda Kalbar Bersama Fokopimda Ikuti Zoom Meeting Dengan Kapolri, Pantau Keamanan dan Kelancaran Malam Pergantian Tahun

NASIONAL

Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Mediasi Permasalahan Tanah Warga Binaan

BERITA

Polsi Peduli Ratusan Warga Terima Bantuan Sosial Polres Ponorogo

Uncategorized

Polres Kediri Kota Komitmen Ungkap Kasus Pengroyokan di Jl Inspeksi Brantas

BERITA

Babinsa Bungah Kunjungi Kios Bahan Makanan Pokok, Cek Ketersediaan Stok dan Monitoring Keamanan Wilayah