Home / BERITA / HUKRIM / TNI POLRI

Kamis, 21 Desember 2023 - 04:22 WIB

Tingkatkan Naluri Tempur Prajurit Yonmarhanlan VI Berlatih Beladiri Militer

Tingkatkan Naluri Tempur Prajurit Yonmarhanlan VI Berlatih Beladiri Militer

Tingkatkan Naluri Tempur Prajurit Yonmarhanlan VI Berlatih Beladiri Militer

 

TNI AL, Dispen Kormar (Makassar). Dalam rangka membina dan meningkatkan kemampuan beladiri perorangan, prajurit petarung Yonmarhanlan Vl melaksanakan latihan Beladiri militer (Chadrick) di Lapangan Golf Driving Range Lantamal VI, JL.Yos Soedarso No.308, Kota Makassar. Rabu (20/12/2023)

Latihan beladiri ini merupakan sebagai upaya untuk meningkatkan dan mengasah kemampuan beladiri prajurit agar lebih profesional dan juga berprestasi, selain sebagai pertahanan diri latihan beladiri juga sebagai pengolahan tubuh untuk menjaga kesehatan serta ketahanan fisik prajurit.

Latihan beladiri Chadrick yang dipelajari prajurit petarung Yonmarhanlan VI menjadi salah satu kemampuan dasar prajurit yang wajib dikuasai, karena beladiri merupakan senjata bagi semua prajurit untuk menghadapi segala situasi dan kondisi yang terkadang tidak dapat diprediksi.

Komandan Yonmarhanlan (Danyonmarhanlan) VI Mayor Marinir Yusman Efendi, M.Tr.Opsla menekankan kepada seluruh prajurit Yonmarhanlan VI agar menguasai seni beladiri Chadrick tersebut selain untuk menjaga dan memelihara kebugaran fisik prajurit juga sebagai kemampuan yang wajib dikuasai seluruh prajurit Yonmarhanlan VI.

Share :

Baca Juga

BERITA

Puncak Kemarau, Polres Pacitan Salurkan 120 Ribu Liter Air Bersih kepada Warga

BERITA

Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese menghadiri kegiatan pemberkatan dan Ritual Adat Hese ngando

BERITA

Polisi Berhasil Ungkap Penyebab Meninggalnya Penjual Nasi Bebek di Kamar Kos Sidoarjo

BERITA

Danramil0816/07 Krembung Laksanakan Sarasehan Karang Taruna Sekec. Krembung

BERITA

Kapolres Probolinggo Resmikan Kampung Tangguh Bebas Narkoba di Tiga Kecamatan

BERITA

Danrem 081/DSJ Ikuti Launching Babinsa Duta Informasi Positif Secara Virtual

BERITA

Jamin Rasa Aman, Polsek Rakumpit Patroli Dialogis

BERITA

3 Pengedar Narkoba di Jombang Diringkus, 34,57 Gram Sabu dan 20 Ribu Pil Koplo Disita