Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Kamis, 24 November 2022 - 16:06 WIB

Personel Polsek Banama Tingang Berikan Himbauan Protokol Kesehatan Kepada Masyarakat

Polres pulang pisau – Personel Polsek Banama Tingang, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan penertiban protokol kesehatan Covid-19 dengan menghampiri warga masyarakat di Desa Binaan untuk menghimbau agar tetap mematuhi protokol kesehatan Tidak lupa juga dalam kegiatannya Personel Polsek Banama Tingang tetap menerapkan protokol kesehatan Covid-19 saat menyambangi warga Desa Goha, Kec. Banama Tingang, Kab. Pulang Pisau, Kalteng. Kamis (24/11/2022) Pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Banama Tingang Iptu Abi Wahyu Prasetyo,S.Tr.K menuturkan, Anggotanya selalu menghimbau warga masyarakat agar selalu menerapkan protokol kesehatan covid-19 seperti rutin mencuci tangan dan selalu gunakan masker pada saat beraktifitas di ruangan yang tertutup seperti kantor, mall bioskop ataupun lainya.

“Harapan kami dengan adanya kehadiran kami di tengah-tengah Masyarakat untuk selalu memberikan Himbauan Covid-19 dapat segera memutus rantai penyebaran Covid-19” Tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Desa Sumput Sertu Utoyo Laksanakan Pam Sholat Idul Fitri 1444 H Di Desa Binaan.

Uncategorized

Kapenrem 072/Pamungkas Hadiri Serah Terima Jabatan Kepala LPP RRI Yogyakarta

BERITA

Dapat Hadiah Sekolah Perwira dari Kapolri, Polwan Polda Jatim Briptu Tiara Menangis Terharu

BERITA

Danrem 161/Wira Sakti, Brigjen TNI Febriel Buyung Sikumbang Serahkan Motor Dinas kepada Babinsa di Kodim 1612/Manggarai

BERITA

Polri Peduli, Kapolres Bangkalan Resmikan Bedah Rumah Seorang Nenek di Socah

DAERAH

Terapkan Prokes, Personil Polsek Kahayan Tengah Gelar Operasi Yustisi

Uncategorized

Kodim Madiun Berhasil Duduki Peringkat Pertama Lomba Karya Jurnalis TMMD 117

BERITA

Bangkitkan Potensi Budaya Seniman dan Musisi, Dandim 0817/Gresik Turut Meriahkan Kegiatan Simphony 190 Musisi Gresik