Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Sabtu, 19 November 2022 - 17:41 WIB

Pembagian Masker Gratis untuk Warga Masyarakat di Wilkum Polsek Pandih batu

Polres Pulang Pisau – Dalam melewati masa pandemi Covid – 19, Personel Polsek Pandih Batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, gencar melaksanakan upaya mencegah penyebaran virus Covid – 19 dengan melakukan Sosialisasi aturan Prokes, Sabtu, (19/11/2022) Pagi.

kepatuhan dalam penerapan protokol kesehatan menjadi kunci untuk melawati masa pandemi ini dengan selamat, Memakai Masker, Mencuci Tangan, Menjaga Jarak, Menjauhi Kerumunan dan Membatasi Mobilitas dan Interaksi (Prokes 5M) merupakan modal awal untuk mencegah terjadinya penularan virus Covid – 19,

Terpisah, Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek pandih batu iptu husni setiawan menyampaikan, dengan rutin melaksanakan edukasi prokes kepada masyarakat, kami berharap prokes selama pandemi Covid – 19 bisa diterapkan oleh seluruh lapisan warga masyarakat dengan baik

“Selain mematuhi protokol kesehatan, kami juga mengajak warga masyarakat untuk mengikuti kegiatan pemberian Vaksinasi agar memiliki daya tahan tubuh yang baik dalam menangkal penularan virus Covid – 19 “, tutup Kapolsek Pandih Batu iptu husni setiawan.

Share :

Baca Juga

DAERAH

Masyarakat juga menyambut positif upaya dari Kepolisian tentang Pencegahan Covid – 19 yang sudah menjadi pandemic

DAERAH

Jelang Nataru Polres Trenggalek Survei Jalan, Pastikan Kamseltibcarlantas Kondusif

DAERAH

Cegah Aksi Premanisme Pasar dan Tindak Kejahatan Jelang Natal dan Tahun Baru 2023, Satbinmas Polres Pulpis Berikan Sosialisasi dan Pembinaan Kepada Masyarakat

BERITA

Patroli Harkamtibmas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Sambangi Lokasi Ini

BERITA

PEMBANGUNAN PASAR TRADISIONAL DI WINGINPITU UNTUK PENUMBUHAN PEREKONOMIAN YANG LEBIH BAIK

BERITA

Pakar Hukum Agraria Menilai SHGB Graha Wismilak Cacat

DAERAH

Sosialisasi kan Maklumat Kapolda Tentang Larangan Karhutla Anggota Satpolairud Sasar Masyarakat Pesisir

BERITA

Dua Orang Menyerahkan Diri, Kapolrestabes Surabaya Minta Semua Pihak Taat Hukum