Home / NASIONAL / BERITA / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / PENDIDIKAN / PERISTIWA / SOSIAL BUDAYA / TNI POLRI / Uncategorized

Senin, 23 Januari 2023 - 00:28 WIB

Kembali, Satsamapta Polresta Palangka Raya Gelar Patroli Kamtibmas

Polresta Palangka Raya – Sebagai upaya untuk memastikan situasi tetap aman dan kondusif, Satuan Samapta (Satsamapta) Polresta Palangka Raya menggelar patroli Kamtibmas.

Patroli yang dilakukan pada jam – jam rawan kriminalitas ini menerjunkan dua personel yakni Bripka Yunianto dan Bripda Deny Muhammad Novol.

Adapun yang menjadi tujuan patroli Kamtibmas tersebut yakni Kantor Bank BTN Jalan Pangeran Diponegoro Kelurahan Pahandut Kota Palangka Raya.

Mereka pun dalam melaksanakan patroli Kamtibmas dibekali sejumlah peralatan diantaranya Senpi SS1 V2 Sabhara, Magazine, Body Vest, Tongpol, Borgol, HT.

Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kasatsamapta AKP Gatoot Sisworo menyampaikan, patroli Kamtibmas yang diselenggarakan merupakan salah satu cara dalam menjaga kondusifitas wilayah.

“Disamping itu, kami dari Satsamapta Polresta Palangka Raya akan terus menggelar patroli guna menjamin stabilitas Kamtibmas tetap pada koridornya,” katanya, Minggu (22/1/2023) pagi.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

NASIONAL

AMI ; Kejati Jatim dan Kejari Lamongan Tidak Profesional Dalam Menangani Kasus Korupsi Waduk Wiyung dan PJU

BERITA

Danramil Driyorejo Berikan Semangat Saat Menghadiri Wisuda Purna Siswa Kelas XII SMKN 1 Driyorejo

BERITA

Proyek Rekonstruksi Jalan Ruas Kepuhanyar – Bangsal

Uncategorized

Babinsa Sejangkung Hadiri Lokakarya Mini Lintas Sektor Bidang Kesehatan Puskesmas Sejangkung

BERITA

Polresta Mojokerto Berbagi Helm Gratis, Ajak Komunitas Ojek Online Tertib Berlalu Lintas

BERITA

Dandim 0816/Sidoarjo terjun langsung dalam pembangunan irigasi di Desa Sidorejo Kecamatan Krian.

BERITA

Polisi Peduli Kesehatan Disabilitas, Polresta Malang Kota Laksanakan Bakti Kesehatan

Uncategorized

Blokir Nomor Saat Dikonfirmasi, Camat Mantup Dinilai Menghalangi Tugas Wartawan