Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / OLAHRAGA / SOSIAL BUDAYA / TNI POLRI / Uncategorized

Kamis, 17 November 2022 - 17:41 WIB

Tidak lelah, Personel Polsek Sebangau Kuala Edukasi Masyarakat Agar Taat Protokol Kesehatan.

Polres Pulang Pisau – Masih Dalam upaya mencegah penyebaran virus covid-19 ditengah masyarakat, Personel Polsek Sebangau Kuala Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, kembali melakukan operasi yustisi penegakan dan penertiban protokol kesehatan serta berikan edukasi gunakan papan himbauan dan bagikan masker pada masyarakat yang tidak menggunakan masker. Kamis (17/11/2022).

Selain itu, personel Polsek Sebangau Kuala juga memberikan himbauan kepada masyarakat agar menerapkan Protokol 5M dalam rangka pencegahan penyebaran Covid-19.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Suwanto, S.Sos. menuturkan, upaya mencegah penyebaran Covid-19 harus terus dilakukan meskipun di daerah yang jauh dari ibukota kabupaten Pulang Pisau seperti di Kecamatan Sebangau Kuala.

“Kita harus memberikan sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat agar tetap mentaati protokol kesehatan sesuai anjuran pemerintah, ini penting untuk memutus mata rantai Covid-19,” ucap Kapolsek.

Ipda Suwanto juga menambahkan, bahwa masyarakat dapat selalu menerapkan dan melaksanakan Protokol Kesehatan 3M seperti Mencuci Tangan, Menggunakan Masker dan Menjaga Jarak dalam aktivitas kehidupan sehari-hari agar terhindar dari virus Covid-19.

Share :

Baca Juga

BERITA

Kodim 0816 Peduli ~ Melalui Babinsa Koramil/05 Berikan PMT Untuk Balita Stunting

DAERAH

Kodim 1612/Manggarai Apel Gelar Pasukan Antisipasi Bencana Alam tahun 2022

BERITA

Kabar Akses Jalan Ditutup Lafest Sidoarjo Secara Sepihak, Hak Waris Tanah Tuntut Akses Jalan Dibuka

DAERAH

Polsek Maliku melaksanakan pengawasan pendisiplinan protokol kesehatan covid-19 dan membagikan Masker kepada masyarakat

DAERAH

Stop Pelanggaran Terhadap Prokes Ditempat Fasilitas Umum

DAERAH

Persit Ranting 20 Koramil 19/ Kuwarasan Menerima Kunker Ketua Persit KCK Cabang XXIX Kodim Kebumen

Uncategorized

Minggu Kasih Polresta Sidoarjo, Ngobrol Kamtibmas Bersama Umat Nasrani

BERITA

Sampaikan Pesan Pemilu Damai Kapolres Ponorogo Kunjungi Sejumlah Ponpes