Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 23 November 2022 - 20:47 WIB

Jaga Kesehatan, Bhabinkamtibmas bagikan masker gratis kepada masyarakat

Polres pulang pisau – Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melakukan upaya sosialisasi protokol kesehatan (prokes) kepada masyarakat di wilayah Kecamatan Kahayan Kuala kabupaten pulang pisau Provinsi Kalimantan Tengah, Selasa (22/11/2022)

Kapolres Pulpis AKBP Kurniawan Hartono., S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Iptu Yonika Winner Teā€™dang., S.T Mengatakan, Dalam memberikan imbauan kepada masyarakat, dilakukan secara humanis. Namun ketika sudah berulangkali diimbau dan tetap membandel, barulah dilakukan penindakan

Sosialisasi protokol kesehatan akan tetap kami lakukan demi meningkatkan kedisiplinan warga untuk mencegah penularan Covid-19 serta masyarakat agar tidak lengah menerapkan protokol kesehatan salah satunya penggunaan masker

Tadi saya memang lupa tidak memakai masker karena terburu-buru. Setelah dikasih masker, langsung saya pakai. Terima kasih pak Bhabinkamtibmas, diingatkan untuk tetap jaga prokes

Share :

Baca Juga

NASIONAL

Bati Tuud Koramil 09/Kutowinangun Hadiri Acara Penetapan APBDes Desa Ungaran

BERITA

Harlah Muslimat NU ke 77 Sidoarjo Pecahkan Rekor Muri Makan Lontong Kupang

BERITA

Berhasil Latih Prajurit TNI AL Berjiwa Komando, Dankodikmar Tutup Satgas Dikko-173 Marinir

DAERAH

Buka Puasa Bersama, Bentuk Kekompakan Jurnalis Surabaya di Bulan Ramadhan

Uncategorized

Kodim 0816/Sidoarjo Melaksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2023

DAERAH

Kanit Samapta Polsek Kahayan Hilir Sosialisasi Kepatuhan Protokol Kesehatan Ke Pemukiman Warga.

BERITA

Menghormati Jasa Pahlawan, Persit KCK Cabang XXXI Dim 1008 Tabalong Laksanakan Ziarah

BERITA

PEMBANGUNAN KANTOR BALAI DESA SUDAH DIOPTIMALKAN