Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Jumat, 25 November 2022 - 15:31 WIB

Cegah sejak dini Karhutla Bhabinkamtibmas Food Estate laks giat sambang ke warga

Polres Pulang Pisau – Dalam upaya mencegah dan menanggulangi karhutla sejak dini, Bhabinkamtibmas Food Estate sambangi Serta memberikan imbauan cegah karhutla serta sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng. Jum’at (25/11/2022).

Dalam kegiatan sambangnya Personil juga menyampaikan isi Maklumat Kapolda Kalteng tentang sanksi pidana terhadap pelaku pembakaran hutan maupun lahan dan berikan imbauan kepada warga untuk tidak melakukan pembakaran dan apabila mengetahui ada warga yang masih melakukan kegiatan pembakaran agar segera melaporkan ke pihak Kepolisian sehingga dapat segera di ambil upaya pemadaman dan pelakunya dapat di lakukan proses hukum.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kasat Binmas Polres Pulang Pisau menuturkan bahwa melalui kegiatan sambang dan sosialisasi yang di lakukan rutin oleh anggotanya merupakan upaya Kepolisian khususnya Polsek Pandih Batu untuk mencegah bencana kebakaran hutan maupun lahan sejak dini di wilayahnya.

Di masa pandemi Covid-19 yang masih merebak lanjutnya, Personil Pandih Batu juga mengajak seluruh warga masyarakat untuk selalu patuhi protokol pencegahan penularan virus covid-19 agar tidak tertular dan terhindar dari virus.

“Kegiatan yang telah kami lakukan saat ini hendaknya dapat di dukung oleh seluruh warga masyarakat khususnya kecamatanPandih Batu, sehingga kita dapat terbebas dari bencana karhutla,” tutup Iptu Ujang Kustarman.

Share :

Baca Juga

BERITA

Jelang Idul Adha Anggota Koramil 03/Tebas Dan Polsek Laksanakan Pengamanan Malam Takbiran

Uncategorized

Jelang Libur Nataru, Ditlantas Polda Jatim Gelar Operasi Lilin Semeru 2023

BERITA

Geladi Waskita Dharma Dikrek LI Sesko TNI di Lingkungan Kodam Brawijaya 2023 Resmi Dibuka

Uncategorized

Pj Bupati Jombang Buka Lomba Kirab Drum Band Kapolres Cup 2023

Uncategorized

Seksi Propam Polresta Palangka Raya Dampingi Pelaksanaan Pam Aksi Damai GERAM

TNI POLRI

Hari Kedua Lebaran, Polresta Malang Kota Siapkan Pola Pengaturan Lalin Antisipasi Peningkatan Volume Kendaraan

Uncategorized

Sukses Memimpin Desa Jeruk Legi, M.Taukhid Sosok Kepala Desa Yang Bisa Jadi Panutan

BERITA

“Kodim 0816/Sidoarjo dan Kimia Farma Sidoarjo Mengadakan Pemeriksaan dan Pengobatan Gratis dalam Rangka Memperingati Hari Juang TNI AD ke-78 dan HUT Kodam V/Brawijaya ke-75