Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Sabtu, 26 November 2022 - 17:47 WIB

Cegah covid-19, Personil Polsek Kahayan Hilir Semprot Cairan Desinfektan Di Mako Polsek

Polres Pulang Pisau – Upaya mencegah merebaknya virus Corona atau istilah lainnya Covid-19, personil Polsek Kahayan Hilir, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melakukan pembersihan Mako dan menyemprot cairan desinfektan di Markas Komando (Mako) Polsek Kahayan Hilir, Kabupaten Pulpis, Kalteng, Sabtu (26/11/2022) pagi.

Kegiatan penyemprotan cairan desinfektan dilakukan agar anggota Polsek maupun masyarakat yang datang ke Polsek terhindar dari penyebaran virus corona.

Kapolres Pulpis AKBP Kurniawan Hartono S.I.K.melalui Kapolsek Kahayan hilir IPDA Rodie Damhodie, S.H., M.M. menyampaikan kegiatan ini sebagai antisipasi penyebaran Virus Corona dengan melakukan pembersihan Mako dan sentra pelayanan hari ini kita sterilisasi melalui penyemprotan cairan desinfektan.

“Memasuki era new normal saya mengimbau agar masyarakat yang datang ke Mako selalu terapkan 3M mencuci tangan, menjaga jarak, menggunakan masker, sebagai upaya pencegahan dari penyebaran virus Corona,”.Tutul Kapolsek Kahayan hilir.

Share :

Baca Juga

BERITA

Polres Jombang Bongkar Perjudian Sabung Ayam, Dua Pelaku Ditangkap

NASIONAL

Dua Orang Menyerahkan Diri, Kapolrestabes Surabaya Minta Semua Pihak Taat Hukum

NASIONAL

Kembali, Polsek Sabangau Gelar Baksos untuk Warga Kurang Mampu

NASIONAL

Sambangi Obvit Perbankan, Patmor Samapta Sampaikan Ini

NASIONAL

Kapolsek Pahandut Jalin Kesepakatan Kerjasama Tentang Sekolah Aman Mitra Kamtibas dengan Sejumlah Sekolah

Uncategorized

Anggota Polri Raih Australia Awards Short Course

TNI POLRI

Sinergi, Polisi Bersama TNI dan Warga Bersih – bersih Pasca Banjir di Bondowoso

DAERAH

Bhabinkamtibmas tetap Sosialisasi kepada warga terkait masker