Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Minggu, 27 November 2022 - 15:53 WIB

Ajak Disiplin Prokes Anggota Satpolairud Lakukan Ini Di lingkungan Pasar Harian

Polres Pulang Pisau – Anggota Satpolair Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan kegiatan sosialisasi kepada masyarakat pesisir Das Kahayan Pulang Pisau, Senin ( 27 / 11 / 2022 ) Pagi.

Sosialisasi yang disampaikan Aipda Budi adalah tentang program 5 M guna menekan penyebaran Virus COVID-19 di lingkungan masyarakat yang tinggal di bantaran Das kahayan.

Bripka Andi menjelaskan hal tersebut dilakukan untuk mencegah penyebaran Virus Covid-19 dilingkungan pemukiman masyarakat di bantaran Dah Kahayan pada saat melakukan patroli serta mensosialisasikan Aplikasi SIAWAS yang dimiliki Satpolairud Polres Pulang Pisau apabila ada situasi yang emergency atau kejadian yang tidak diinginkan di perairan.

Kapolres Pulang Pisau AKBP. Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kasatpolair AKP. Hadri mengatakan, agar anggota Polair selalu mensosialisasikan Program 5 M (Menjaga Jarak, mencuci tangan dan Memakai masker, menghindari kerumunan serta mengurangi mobilitas yang tidak perlu) kepada masyarakat dibantaran Das Kahayan untuk mencegah penyebaran covid -19.

“Dengan kegiatan sosialisasi program 5 M yang rutin dilaksanakan diharapkan masyarakat di bantaran Das Kahayan diharapkan dapat menerapkan program 5 M tersebut di setiap kegiatan dari masyarakat di bantaran Das Kahayan,kecamatan Kahayan Hilir, kab.Pulang Pisau sehingga dapat memutus mata rantai penyebaran COVID-19 di pemukiman masyarakat di bantaran Das Kahayan,” ucapnya.

Share :

Baca Juga

BERITA

ANGGOTA KORAMIL 03 BUDURAN DAN KARYAWAN HOTEL ASTON SIDOARJO MEMBERIKAN BANTUAN DAN MELAKSNAKAN BERSIH BERSIH MUSHOLLA.

Uncategorized

Kordinator Monitoring Persiapan Pelaksanaan TMMD ke-119 Kodim 1005/Barito Kuala

BERITA

Kapolri Beri Penghargaan Pin Emas Kepada Prajurit TNI dan Anggota Polri yang tergabung dalam Satgas Operasi Damai Cartenz 2023

BERITA

Babinsa Batang Alai Selatan Hadiri Ritual Aruh Adat Basangkar Dayak Meratus

BERITA

Sinergitas Polres Probolinggo Kota Bersama Kodim 0820 Salurkan Vitamin Tekan Stunting

BERITA

DI GENJOT PROGRAM DARI PUPR BINAMARGA PROPINSI JATIM (‎DRAINASE)

BERITA

Tak Mau Terbuang Percuma, Kontingen Kodam V/Brawijaya Manfaatkan Waktu Untuk Terus Berlatih

Uncategorized

Babinsa Koramil 1612-03/Reo dan Masyarakat Reo Sukseskan Jumat Bersih di Kelurahan Mata Air Menjadi Bersih dan Rapi