Home / BERITA / DAERAH

Rabu, 13 September 2023 - 06:40 WIB

PENUTUPAN KULIAH KERJA NYATA TEMATIK DI DESA GEMPOLKLUTUK

Kabarpos,Id Sidoarjo jawa timur – Dalam rangka penutupan kuliah kerja nyata tematik Yang di selengarakan oleh Universitas Narotama Surabaya

Di kantor desa gempolklutuk
Kecamatan tarik kabupaten sidoarjo jawa timur berjalan lancar tertip situasi aman terkendali kamis tanggal 7 September 2023

 

Dalam kegiatan penutupan kuliah kerja nyata oleh universitas Narotama surabaya telah hadir Bapak kepala desa (Sugiono, S. E) gempolklutuk beserta jajarannya, perwakilan warga serta perwakilan karang taruna dan dosen pendamping lapangan kkn (Dr. Arasy Alimudin, S. E, M. M) dan seluruh rekan kelompok kkn Hepy Octalia Elfa Kolina, Miftahur Rochman, Hendi Widodo, Helen Pramudita, Rossa Adinda Saputri, Albani Devan Maulana, Aryo Muhammad Riski, Pratama Aji Saputra dan Putri Rosalina Rahmawati) dari universitas Narotama Surabaya.

Dari acara tersebut bertujuan untuk melakukan penutupan kuliah kerja nyata tematik desa universitas Narotama Surabaya di desa gempolklutuk, kec. Tarik, kab. Sidoarjo.
Di dalam acara ini berisikan segala rangkaian kegiatan yaitu: 1. Festival Tahun Baru Islam, Kunjungan UMKM (Samiler, Telur Asin, Makaroni, Kerupuk Puli dan Lele), Sosialisasi Pengembangan Digitalisasi Pada UMKM Desa Gempolklutuk 2023, Pendampingan TK Dharma Wanita Gempolklutuk, Pendampingan SDN Gempolklutuk serta berpartisipasi dalam segala hal kelancaran kegiatan yang di adakan oleh desa gempolklutuk seperti: lomba 17 Agustus dan Jantung Sehat.
Dari segala hal kegiatan yang dilakukan oleh rekan kelompok kkn ini akan selalu di abadikan di sosial media yang telah disediakan (kkn.unnar_gempolklutuk23 “IG”, kkn.gempolklutuk “TIKTOK”, ds.gempolklutuk_ “IG”, ds.gempolklutuk_ “TIKTOK”, redaksiklutuk21 “youtube” ) segala hal yang telah dilakukan oleh rekan kkn diharapkan dapat membawa kemajuan dalam hal pemnfaatan digitalisasi bagi warga gempolklutuk.

Di acara ini melakukan penyerahan cinderamata ke desa gempolklutuk dan pemotongan tumpeng bersama.pungkasnya ( lilik s)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Prajurit TNI AL Terus Dikerahkan Bantu Masyarakat Cianjur

BERITA

Meriahnya Lomba, Jelang Memperingati Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2023

TNI POLRI

Jum’at Curhat, Wakapolres Jombang Tampung Keluhan Warga Desa Balongsari

KESEHATAN

Respons Cepat Personel Kodim 1009/Tla Menindaklanjuti Laporan Warga Ada Kejadian Tidak Wajar Desa Binaannya

BERITA

Pemerintah Desa Pranti Telah Melaksanakan dan Merealisasikan Anggaran Pembangunan Sesuai Dengan Juknis

BERITA

Upacara 17-an Di Museum PETA Blitar, Dandim 0808 Bacakan Amanat Panglima TNI

BERITA

Anggota Koramil 1612-08/Macang Pacar, Hadiri Kegiatan Re-Akreditasi Puskesmas Waning

DAERAH

Satbinmas Pulang Pisau Monitoring Stok dan Harga Minyak Goreng