Home / Uncategorized / BERITA / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI

Rabu, 18 Januari 2023 - 18:44 WIB

Wujudkan Ketahanan Wilayah, Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Gelar Komsos Dan Puldata

KODIM 0709/ KEBUMEN – Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Sertu Eko Armedita Setyawan melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dengan Kades dan perangkat desa diwilayah binaannya desa Bendungan Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Rabu (18/01/2023)

Hal ini merupakan salah satu tugas pokok Babinsa dalam melaksanakan pembinaan kewilayahan guna mewujudkan ketahanan wilayah serta kemanunggalan TNI dengan Rakyat.

Selain melaksanakan komsos dalam kegiatannya di Kantor Desa, Babinsa desa Bendungan ini juga melaksanakan pengumpulan data teritorial (Puldatater) di wilayah binaannya.

Sertu Eko Armedita Setyawan menjelaskan bahwa, “maksud dan tujuan kegiatan Puldatater ini untuk analisa dan pengumpulan data selain itu merupakan program kerja Kodim 0709/ Kebumen khususnya Bidang Teritorial serta mendukung pelaksanaan tugas-tugas Binter khususnya wilayah Teritorial Koramil 19 Kuwarasan,” terangnya

“Salah satu upaya yang dilakukan dengan mendata wilayah binaan, yang meliputi geografi, demografi maupun kondisi sosial secara berkala agar mengetahui perkembangan diwilayah binaannya,” pungkasnya. (SSY’95ARM/Pendim)

#TNIADMengabdiDanMembangunBersamaRakyat

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Kapolres Madiun Minta Semua Elemen Masyarakat Jaga Kedamaian Tidak Mudah Terprovokasi

BERITA

Polres Jember Amankan Dua Terduga Pengedar Narkoba Mengaku Suami Istri

DAERAH

Babinsa Koramil 22/Ayah Minta Kerjasama dan Jaga Amanah Warga Desa

BERITA

Danramil 0816/11 Tarik Beserta Anggota Berikan Kejutan Dalam Rangka HUT Polri Di Polsek Tarik

Uncategorized

Kapolres Kediri Kota, Apresiasi dan Beri Penghargaan Pada Anggota Yang Berprestasi

Uncategorized

Kolaborasi Polisi Bersama Warga dan Stakeholder Terkait, Atasi Tanggul Jebol di Jombang

Uncategorized

Duta Lalu Lintas Polresta Malang Kota Raih Juara “Best Essay” Polda Jatim

BERITA

Babinsa Wringinanom bersama Warganya, Bekerjasama dalam Perbaikan Lampu Penerangan Jalan Umum