Home / BERITA / DAERAH / HUKRIM / TNI POLRI / Uncategorized

Selasa, 26 Maret 2024 - 15:10 WIB

Semarakkan Bulan Ramadhan 1445 H, Yonif 2 Marinir Gelar Lomba Tausiyah

Semarakkan Bulan Ramadhan 1445 H, Yonif 2 Marinir Gelar Lomba Tausiyah

Semarakkan Bulan Ramadhan 1445 H, Yonif 2 Marinir Gelar Lomba Tausiyah

 

TNI AL, Pasmar 1. KabarPos.id Meriahkan bulan suci Ramadhan 1445 Hijriah, Batalyon Infanteri 2 Marinir (Yonif 2 Marinir)

menggelar lomba tausiyah agama yang dilaksanakan di ruang prajurit Prako Soeratno,

Yonif 2 Marinir, Kesatrian Marinir Hartono, Cilandak, Jakarta Selatan, Selasa (26/03/2024).

Lomba ceramah agama tersebut diikuti oleh 4 peserta dari empat Kompi, dalam kategori penilaian lomba tausiyah terdiri dari tehnik penyampaian,

ketenangan, dalil, dan kesesuaian ayat. Pada lomba tersebut bertindak selaku ketua panitia lomba Lettu Mar Adam Proboseno.

Sementara itu, Komandan Batalyon Infanteri 2 Marinir Letkol Marinir Dadang Widyanto sangat mengapresiasi lomba tersebut selain untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan

kegiatan tersebut dilaksanakan untuk mengisi kegiatan yang positif di bulan Ramadhan. Disampaikan juga bawah lomba ceramah agama

sebagai wadah untuk menggali potensi prajurit yonif 2 Marinir dalam bidang dai ataupun ceramah untuk menyampaikan pesan keagamaan dan ketaqwaan prajurit.(redaksi)

Share :

Baca Juga

BERITA

Awal Ramadhan, Kapolres Ponorogo Bersama Bupati Sidak Bahan Pokok di Pasar Legi

BERITA

Gercep, Polisi Bersama TNI dan BPBD Evakuasi Pohon Tumbang, Akses Jalan Kembali Lancar

DAERAH

Peduli Kesehatan Disaat Pandemi Covid-19, Bhabinkamtibmas Bagi Masker Gratis ke Masyarakat

Uncategorized

Kesiapan Pengamanan Pemilu 2024

BERITA

Peduli Penghijauan, Babinsa Benowo Bersama Pramuka Tanam Pohon

Uncategorized

Ketua Bawaslu Kabupaten Bojonegoro Apresiasi Polri Jaga Kamtibmas Jelang Pemilu 2024

BERITA

Gelar TFG, Kapolri Tekankan Personel Harus Pahami Tugas dan Cara Bertindak saat Amankan KTT ASEAN

BERITA

Respon Cepat Polisi Ungkap Kasus Penganiayaan di Poltekpel Surabaya