Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 30 November 2022 - 22:06 WIB

Satsamapta Polresta Palangka Raya Laksanakan Patroli Kamtbmas

Polresta Palangka Raya – Sebagai upaya untuk mengantisipasi terjadinya kejahatan, personel Satsamapta Polresta Palangka Raya menggelar patroli Harkamtibmas.

“Penggelaran personel guna melakukan patroli ini memang sangat penting untuk dilakukan,” kata Kapolresta Palangka Raya, Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kasatsamapta AKP Gatoot Sisworo, Rabu (30/11/2022) pagi.

“Selain bertujuan untuk memberikan rasa aman kepada semua lapisan masyarakat sekaligus dalam upaya mencegah terjadinya tindak kriminalitas di Kota Palangka Raya,” tambahnya.

Tidak hanya itu, terang Gatoot, pihaknya mengunjungi Jalan Petuk Katimpun dan Komplel Permata di Jalan Tjilik Riwut Km. 4,5 Kecamatan Jekan Raya Kota Palangka Raya.

“Ditempat ini, tentu kami mengimbau kepada warga yang sedang berhasil ditemui untuk selalu meningkatkan kewaspadaan setiap waktunya,” tukasnya.

“Disamping itu, kami juga mengajak semua lapisan masyarakat agar terus bersinergi dalam menjaga kondusifitas minimal disekitar mereka tinggal,” pungkasnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Kopda Hanudin Dukung Pembangunan Infrastruktur dan Ekonomi di Musrenbang Muara Harus

Uncategorized

Babinsa Sulung Hadiri Acara Pengambilan Syarat Kecakapan Umum Pramuka Penegak Bantara

DAERAH

Bhabinkamtibmas Kelurahan Palangka Hadiri Undangan Sosialisasi Terkait Pencegahan Kekerasan dan Diskriminasi

BERITA

Shalat Membentuk Karakter Patriot NKRI Yang Tangguh

BERITA

Kado Kemerdekaan untuk Veteran TNI AL yang Tengah Berjuang Melawan Stroke

BERITA

Korem 084/Bhaskara Jaya Peringati Tahun Baru Islam 1 Muharam 1445 H/2023 M

Uncategorized

32 Tahun Mengabdi, AKABRI 91 Beri Layanan Kesehatan Gratis dan Ribuan Paket Sembako untuk Masyarakat Indonesia

DAERAH

Waspada Demam Berdarah, Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Lakukan Fogging