Home / BERITA / DAERAH

Kamis, 26 Oktober 2023 - 18:36 WIB

POLSEK WRINGINANOM POLRES, GRESIK GIAT KHOTMIL ALQUR’AN DAN BAGIKAN SANTUNAN KEPADA ANAK YATIM DAN KAUM DUAFA.

kabarpos.id Gresik Jawa Timur – Polsek wringinanom polres gresik giat KHOTMIL ALQUR’an dan bagikan santunan kepada anak yatim dan kaum duafa di laksanakan di mapolsek wringinanom polres gresik Jawa Timur, kamis tanggal 26 Oktober 2023

Kapolsek wringinanom polres gresik Jawa Timur
IPTU MOCH DAWUD SH
Mengatakan bahwa dalam kegiatan KHOTMIL alquran yang di laksanakan di mapolsek wringinanom ini guna untuk menambah dan mempererat menjalin silahturohmi dengan keluarga besar polsek wringinanom polres gresik bersama para sesepuh para alim ulama para ustat dan tokoh masyarakat tentunya

 

Dalam kegiatan KHOTMIL alquran yang dilaksanakan dimapolsek wringinanom
Turut hadir
Kapolsek wringinanom
IPTU MOCH DAWUD SH
INTELKAM WRINGINANOM
AIPTU HARIYONO
PARA KANIT DAN ANGGOTA POLSEK WRINGINANOM SEMUANYA
ANGGOTA PERS
USTAT TOYIB ( ponpes darul falah 53 ) desa kedung anyar
Santriwan dan santriwati
Dari yayasan al Muhajirin desa semengko utara
Dan sekitar 20 penerima santunan, bebernya

 

Lebih lanjut red
Ps kanit intelkam polsek wringinanom
Aiptu HARIYONO SH
Juga berkata bahwa Dalam kegiatan KHOTMIL alquran dan berdoa bersama tidak lain adalah memohon kepada Tuhan yang maha Kuasa agar kita semuanya tetap dalam lindungan dari Tuhan yang maha Kuasa selalu di berikan keselamatan dan dijauhkan dari musibah dan untuk kepada anak anak yatim dan kaum duafa
Harus tetap semangat bersekolah dan mengaji baik ilmu pengetahuan umum maupun ilmu agama tentunya

Dalam kegiatan pada hari ini KHOTMIL alquran dan memberikan santunan kepada anak yatim dan kaum duafa tak lain adalah guna untuk membantu dan meringankan beban kehidupan anak anak yang membutuhkannya
Dari mulai di laksanakan KHOTMIL alquran dan berdoa bersama oleh para toga dan masyarakat perjalanan dari awal hingga sampai selesai berjalan lancar dan penuh kegembiraan dan penuh kesemangatan bahwa seluruh anggota polsek wringinanom dan masyarakat selalu humanis,, pungkasnya, ( LILIK SRI WAHYUNI)

Share :

Baca Juga

BERITA

Jumat Curhat di Terminal Purabaya, Kapolda Jatim Sampaikan Layanan SIM Tiga Pilar

BERITA

Perwira Seksi Teritorial Kodim Sambas Saksikan Partai Final Turnamen Sepak Balo Antar Instansi

BERITA

Cegah Penyebaran Penyakit, Personel Kodim 1009/Tla bersihkan Pasar Tradisional Pandan Sari

DAERAH

Rutin Prokes Personil Polsek Maliku diperiksa

BERITA

Polres Tulungagung Amankan Terduga Pelaku Asusila Terhadap Gadis Dibawah Umur

BERITA

Anggota Pagar Nusa Nataan Lamongan Sukarela Bongkar Tugu, Kapolres Lamongan Beri Apresiasi

DAERAH

Pembagian Masker Gratis untuk Warga Masyarakat di Wilkum Polsek Pandih batu

BERITA

Babinsa Lakukan Pendampingan Pembagian Sembako Door to Door di Bulan Ramadhan