Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Jumat, 16 Desember 2022 - 16:25 WIB

Polsek Maliku Laksanakan Apel Serah Terima Piket Sebelum Pelaksanaan Dinas Rutin

Polres Pulang Pisau – Sebagi bentuk kesiapan Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan Apel serah terima piket siaga di Mako Polsek Maliku sebagai bentuk kedisiplinan dalam pelaksanaan tugas kedinasan, Jumat (16/12/2022) pagi.

Sebelum pelaksanaan tugas piket siaga Mako, Personel piket melaksanakan apel serah terima sebagai bentuk kesiapsiagaan dalam pelaksanaan tugas dan tanggungjawab piket siaga Mako Polsek Maliku, kegiatan ini juga memiliki tujuan untuk melatih kedisiplinan Personel piket siaga Polsek Maliku

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, telah menjadi aturan dalam institusi Polri mengawali suatu kegiatan dinas diawali dengan pelaksanaan Apel, dalam kesempatan Apel ini segala informasi, petunjuk, anev kegiatan serta arahan dalam pelaksanaan tugas disampaikan, sehingga Personel yang akan melaksanakan tugas dan tanggungjawab dapat bekerja dengan hasil yang maksimal

“Kegiatan ini rutin kami laksanakan, meskipun berdinas di kewilayahan, kami tetap Disiplin dalam menerapkan serta mematuhi aturan dalam kedinasan Polri”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Laaser

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Mayjen Farid Makruf Tegaskan Dansat dan Kabalak Tingkatkan Pengawasan Soal Aset

BERITA

Dandim 1713/LJ dan Ketua Persit KCK Cabang XII Kodim 1713/LJ mengikuti Ibadah Perayaan Natal Bersama Masyarakat

BERITA

Polres Tegal Kota Gelar Bersih-Bersih Tempat Ibadah dan Makam Mbah Panggung

BERITA

Polisi Amankan Belasan Sepeda Motor Diduga Untuk Bali di Kota Malang

Uncategorized

Rekonstruksi Pembunuhan Pasutri, Satreskrim Polresta Palangka Raya Reka Ulang 21 Adegan

DAERAH

Personil Polsek Kahteng Mengantisipasi penyebaran Covid-19 Gelar Operasi Yustisi

BERITA

Peran Aktif Babinsa Dalam Wujudkan Ketahanan Pangan di Wilayah, Dampingi Proses Panen Padi

BERITA

Danramil 05/Tulangan Kapten Inf Moh. Said Bersama Anggota Hadiri Senam Dengan Muspika Kecamatan Tulangan.