Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Jumat, 18 November 2022 - 19:17 WIB

Polsek Maliku Konsisten Laksanakan Pemeriksaan Suhu Tubuh Personel

Polres Pulang Pisau – Ps. Panitpropam Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Aiptu I Wayan Widana Putra, secara rutin melaksanakan pemeriksaan suhu tubuh Personel dengan gunakan alat Thermogun sebagai langkah pencegahan penyebaran virus Covid-19, Jumat (18/11/2022) Pagi

Thermogun merupakan salah satu jenis termometer inframerah untuk mengukur temperatur tubuh yang umumnya di arahkan ke dahi atau tangan, alat ini menjadi andalan utama sebagai alat skrining COVID-19 dengan gejala demam,

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, selama pandemi Covid-19, penerapan prokes dilingkungan internal Polsek Maliku benar-benar diterapkan dengan sangat ketat, mengukur suhu tubuh di masa pandemi Covid-19 ini sangat penting, alasannya adalah karena salah satu gejala dari infeksi Covid-19 yaitu peningkatan suhu tubuh atau demam, dengan melakukan pemeriksaan suhu tubuh kita akan dapat meminimalisir penyebaran virus Covid-19

“Kami menerapkan prokes ketat di lingkungan internal guna mencegah penyebaran serta memutus mata rantai virus Covid – 19”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Laaser Kristovor, S.H.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Kapolda Jatim Sambut Kedatangan Menko PMK dan Kapolri Gencarkan Penanaman 10 Juta Pohon

BERITA

Komsos Babinsa Bangun Kedekatan dan Keakraban Bersama Warga

BERITA

Babinsa Desa Ngampel Kompak bersama Kades dan Segenap Aparatur Desa dalam Menjaga Kondusifitas Wilayah

BERITA

Puasa Bukan Penghalang Bagi Serka Abdul Hamid Untuk Melaksanakan Pendampingan Panen Padi Milik Warga Binaan

Uncategorized

Ratusan pendukung Gus barra Hadir kawal Pendaftaran Bupati Mojokerto gusbarra Di kantor KPU Kabupaten mojokerto

BERITA

Ulama Apresiasi Kinerja Polri Dalam Meningkatkan Kepercayaan Publik

BERITA

Jalin Keakraban, Dandim 1208/Sambas Gelar Cofee Morning Bersama Awak Media Kab. Sambas

BERITA

Percepat Penanganan Stunting Wilayah Danramil 01/Sambas Hadiri Loka Karya Mini Lintas Sektoral