Home / DAERAH / HUKRIM / TNI POLRI / Uncategorized

Senin, 5 Desember 2022 - 18:47 WIB

Polresta Mojokerto Gelar Vaksinasi di Rutan, Puluhan Tahanan Divaksin Booster

Mojokerto Kota – Demi menjaga dan memelihara serta menjamin kesehatan Puluhan tahanan, Polresta Mojokerto Polda Jatim melalui tim Vaksinator Urkes menggelar Vaksinasi Booster di Rumah Tahanan. Minggu (04/13/22).

Kapolres Mojokerto Kota (Kapolresta Mojokerto) AKBP Wiwit Adisatria, SH., S.I.K., MT., melalui Kasi Humas IPTU MK Umam mengatakan Vaksinasi ini sebagai bentuk dukungan dari program Pemerintah, dalam penanganan Covid -19.

“Meskipun berstatus sebagai tahanan,mereka memiliki hak untuk mendapatkan pelayananan kesehatan seperti Vaksinasi Booster,”ujar Iptu Umam.

Sebelum dilakukan Vaksinasi, terlebih dahulu dilakukan screening, seperti pengecekan tekanan darah ,cek tubuh, dan riwayat penyakit , selanjutnya bagi tahanan yang lolos screening dilakukan Vaksinasi Baik dosis 1,2 dan 3 (Booster), 4 sasaran lansia.

Sejumlah 46 Orang tahanan yang didominasi kasus Narkoba mendapatkan Vaksinasi Booster dengan dosis pfizer oleh Tim Vaksinator Urkes Polresta Mojokerto

Selain Tahanan, kata Iptu Umam Polresta Mojokerto Polda Jatim juga melayani Vaksinasi Booster di Gerai Vaksin Presisi.

“Kemarin jemput bola ke pelajar, Pengunjung Sunrise Mall serta kita menyempatkan Vaksinasi saat ada giat Masyarakat seperti Pesta Rakyat BRI Simpedes,”kata IPTU MK Umam

Masih kata Umam, 46 Orang Tahanan yang setiap harinya berkumpul dalam satu ruang khusus di rutan (Rumah Tahanan), dengan mendapatkan Vaksinasi booster diharapkan menambah kekebalan tubuh dan meningkatkan imunitas.

“Diharapkan para tahanan terhindar dari penyebaran virus Covid-19.” Pungkas Kasi Humas Polresta Mojokerto Polda Jatim. (Nico Jr wapimred)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Aipda Budi Berikan Edukasi Larangan Karhutla Gunakan Media Spanduk Stop!!! Karhutla

Uncategorized

Jalankan Bisnis Judi Togel Selama 9 Bulan, Dua Orang Ini diamankan Satreskrim Polres Tuban

BERITA

Polisi Periksa Sejumlah Saksi Dan Kirim Sampel Tulang ke Labfor Polda Jatim, Terkait Kasus Mutilasi

DAERAH

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Dampingi 88 KPM Desa Ori Terima Bantuan Langsung Tunai

BERITA

Polisi Berhasil Ungkap Hilangnya Tiang PJU di Surabaya, Tersangka Pencuri Diamankan

BERITA

PEMBANGUNAN SALURAN IRIGASI

Uncategorized

Danramil 0816/05 Tulangan Kapten Inf Moh.Said Bersama Muspika Dan Babinsa Hadiri Kegiatan Jalan Sehat HUT PGRI Ke-78

Uncategorized

TINGKATKAN PROFESIONALISME PRAJURIT, KORAMIL 10/MOJOAGUNG LATIHAN MENEMBAK