Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Selasa, 6 Desember 2022 - 17:39 WIB

Personil Polsek Banama Tingang cek dan monitoring harga minyak Goreng dan sembako di Kios dan warung

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Banama Tingang Polres Pulang Pisau (Pulpis) Polda Kalimantan Tengah (Kalteng) melaksanakan cek dan monitoring harga minyak Goreng dan sembako di Kios dan warung yang ada di Kecamatan Banama Tingang, selasa (06/12/2022) Pagi

Pada giat tersebut Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono., S.I.K melalui Kapolsek Banama Tingang Iptu. Abi wahyu Prasetyo, S. Tr.K mengatakan bahwa giat itu bertujuan untuk mengetahui harga minyak Goreng dan sembako menjelang Natal dan Tahun Baru yang ada di wilayah hukum Polsek Banama Tingang.

Dengan di tentukannya oleh pemerintah Het tertingi minyak Goreng dan sembako maka di perlukan pengawasan dan untuk saat ini di Kecamatan Banama Tingang masih tersedia dan harga masih normal sedangakan distributor minyak Goreng dan sembako dari Kota Palangkaraya, ā€¯ungkapnya.

Para pelaku usaha menuturkan untuk saat ini harga masih normal karena ketersediaan minyak Goreng dan sembako saat ini sudah normal.

Share :

Baca Juga

BERITA

Jumat Curhat di Terminal Purabaya, Kapolda Jatim Sampaikan Layanan SIM Tiga Pilar

DAERAH

Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Dampingi Petugas Vaksinasi Hewan Ternak

DAERAH

Satsamapta Polresta Palangka Raya Cek dan kontrol saat Malam Hari Ruang Tahanan Mako

TNI POLRI

KODIM 0812 LAMONGAN PROGRAM PENANAMAN JAGUNG BERSAMA MASYARAKAT

Uncategorized

Babinsa Grogol Koramil 0816/05 Pendampingan Sholawat~Maulid Nabi Muhammad Saw.

BERITA

Mendekati Lebaran Mobilitas Masyarakat Meningkat di Kota Kediri, Maksimalkan Pelayanan Pos Pam

BERITA

Anggota TNI Tabalong Turut Serta Donor Darah Yang Diselenggarakan Aston Tanjung

Uncategorized

Babinsa Koramil 1612-03/Reo dan Masyarakat Desa Robek Bersatu dalam Kerja Bhakti Bersihkan Saluran Irigasi