Home / NASIONAL / BERITA / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / PENDIDIKAN / PERISTIWA / SOSIAL BUDAYA / TNI POLRI / Uncategorized

Sabtu, 21 Januari 2023 - 17:05 WIB

Peduli Masyarakat, Polsek Sabangau Lakuken Baksos

Polresta Palangka Raya – Aparat kepolisian terus menunjukan kehadiran bagi seluruh lapisan masyarakat yanga di wilayah hukumnya.

Sebagai cara untuk mewujudkan hal ini, Polsek Sabangau kembali mengadakan kegiatannya berupa pembagian Baksos kepada warga pra sejahtera, Sabtu (21/1/2023) pagi.

Dimana berlokasi di Kelurahan Kalampangan, hari ini para petugas terlihat memberikan perhatian khusus kepada masyarakat yang menjadi warga binaan tersebut.

“Pada kegiatan tadi, kami jajaran Polsek Sabangau telah menyerahkan Bansos kepada Pak Safrudin salah satu warga binaan yang ada di Kelurahan Sabangau,” kata Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Sabangu Ipda Ali Maffud.

“Kami juga menyampaikan agar dirinya tetap bersemangat dalam menjalani kehidupan sehari-hari. Disamping itu kami juga mengimbau untuk selalu berperan aktif dalam menjadi kondusifitas,” pungkasnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo, Ikut Serta dalam Operasi Timbang dan Pemberian Kapsul Vitamin A Nasional di Kelurahan Wae Kelambu

BERITA

Ciptakan Situasi Kondusif Wilayah Surabaya

Uncategorized

Polres Mojokerto Gelar Aksi Donor Darah Peringati HUT Humas Polri ke-72

BERITA

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Hadiri Aksi Bersih-Bersih Pantai Dan Penanaman Pohon Oleh Komunitas Pecinta Alam

DAERAH

Kapolres Pulpis Hadiri Puncak Peringatan HUT Dharma Wanita Persatuan Ke-23 Tahun 2022

Uncategorized

Tuban Sport Centre Layak Digunakan Pertandingan Liga 2, PolresTuban Siapkan Personel Pengamanan

Uncategorized

Polda Jatim Siapkan 3.393 Personel Untuk Pengamanan Piala Dunia U-17 di GBT

Uncategorized

Danrem 084/BJ Memimpin Serah Terima Jabatan Dandim 0829/Bangkalan dan Dandim 0831/Surabaya Timur