Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Selasa, 22 November 2022 - 14:54 WIB

Patroli Perairan, Sat Polairud Polres Pulang Pisau Sambangi Warga di Pinggir Sungai

Pulang Pisau – Pemasangan Spanduk ajakan memakai masker dari Presiden RI, terus disosialisasikan pihak Kepolisian diantaranya seperti dilaksanakan Satpolair Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng.

Bripka Herry Wahyu, anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau melakukan patroli perairan dengan menyambangi warga yang ada di pesisir Sungai Kahayan, di Kelurahan Pulang Pisau, kecamatan Kahayan Hilir Kabupaten Pulang Pisau, Kalteng, Selasa (22/11/2022) pukul 09.00 WIB.

Dalam sambangnya, Herry Wahyu berdialog dengan warga dan mengajak untuk selalu menggunakan masker guna pencegahan penyebaran Covid-19 pada tatanan kebiasaan baru (New Normal).

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono,S.I.K. melalui Kasat Polairud AKP Hadri mengatakan, kegiatan ini tidak lain upaya pihak Kepolisian, khususnya Jajaran Satpolair Polres Pulang Pisau untuk mencegah penyebaran Covid-19 di Pulang Pisau.

“Imbauan ini disampaikan agar masyarakat lebih paham tentang bahaya Covid 19 dan supaya kita memutus rantai penyebarannya,” tuturnya

Dikatakan Kasat Polairud AKP. Hadri, imbauan penggunaan Masker bagi masyarakat Pesisir sungai Kahayan ini juga disampaikan kepada pengguna feri penyeberangan dan transportasi air lainnya di Kelurahan Pulang Pisau Kecamatan Kahayan Hilir.

Share :

Baca Juga

DAERAH

Dandim 1612/Manggarai mengikuti Kegiatan Vicon Sosialisasi Tindak Pidana Kitab Undang-Undang Hukum Pidana Militer (KUHPM) bersama anggota dan PNS

DAERAH

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Bagikan Masker

DAERAH

Kabar AMI Berikan Solusi Untuk Dunia Pendidikan

DAERAH

Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Masyarakat Oleh personil Polsek Kahayan Tengah

BERITA

Tindaklanjuti Laporan Warga, Polisi Datangi Lokasi Diduga Arena Judi Sabung Ayam

BERITA

Polres Tanjungperak Berhasil Amankan 3 Remaja Geng Independen Sliwer Diduga Terlibat Pengeroyokan

DAERAH

DIGENJOT PROGRAM DARI PEMERINTAH RABAT BETON

NASIONAL

Danrem 072/Pamungkas dan Kapolda DIY Laporkan Situasi Perayaan Tahun Baru Langsung dari Titik Nol Kilometer Yogyakarta