Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Selasa, 22 November 2022 - 15:44 WIB

Patroli Dialogis Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Himbauan Prokes Pada Warga

Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Pantik Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda Andi Sulvianus melaksanakan patroli rutin sekaligus memberikan himbauan Protokol Kesehatan kepada masyarakat yang beraktifitas di Desa Binaannya

Wilayah Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pulang Pisau,
(22/11/2022).

Hal tersebut menjadi salah satu upaya yang dilakukan untuk menjalin komunikasi dengan warga binaannya yang beraktifitas diluar rumah agar bersama-sama selalu mematuhi protokol kesehatan dimasa pandemi Covid-19.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurianwan Hartono, S.I.K. melalui Kasat binmas Polres Pulang Pisau Iptu Ujang Kustarman mengatakan imbauan akan menerapkan protokol kesehatan masyarakat saat melakukan aktifitas didesa binaannya sangat penting dilakukan Bhabinkamtibmas di lapangan, demi mencegah adanya penularan virus covid-19.

”Dalam patroli dialogis, Bhabinkamtibmas selalu menyampaikan himbauan-himbauan tentang protokol kesehatan dan dengan kehadiran Polisi di tengah-tengah masyarakat harapannya dapat memberikan rasa aman bagi masyarakat yang tengah beraktifitas ditengah pandemic Covid-19”. Tutup Iptu Ujang Kustarman

Share :

Baca Juga

BERITA

Polda Jatim Distribusian Hewan Kurban Presisi untuk Negeri di Hari Raya Idhul Adha

BERITA

Peduli Warga Binaan, Polsek Bukit Batu Salurkan Bansos bagi Masyarakat Kurang Mampu

Uncategorized

Optimalkan Pelaksanaan Quick Wins Presisi, Polresta Palangka Raya Gelar Pelatihan Yankomlik dan HAM

Uncategorized

Polda Sumut Dirikan Tenda Serba Guna Bantu Anak-Anak Korban Longsor Humbahas Ujian Semester

DAERAH

PRAJURIT PASMAR 3 LAKSANAKAN LATIHAN LONG RANGE NAVIGATION

BERITA

Tekankan Berantas TPPO di Acara SOMTC, Kapolri: Kita Sayang dan Ingin Lindungi WNI

DAERAH

Dengan Terus Berikan Sosialisasi Saber Pungli Polsek Banama Tingang Pastikan Tidak Ada Pungli Di Wilayah Hukumnya

Uncategorized

Wakapolri Ajak Masyarakat Ciptakan Pemilu Damai Dengan Kegiatan Sosial