Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Senin, 5 Desember 2022 - 16:33 WIB

Meningkatkan Kesadaran Patuhi PROKES Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sambang dan Sosialisasi

Sat Binmas Polres Pulang Pisau – Sambang dan Sosialisasi kepada Warga Kab.Pulang Pisau Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Polda Kalteng, secara konsisten memberikan edukasi tentang pentingnya disiplin menerapkan protokol kesehatan, Senin (05/12/2022).

Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sosialisasi protokol kesehatan kepada Warga Kab. Pulang Pisau, dengan memberikan penjelasan tentang cara patuhi protokol kesehatan dengan mencuci tangan yang benar, selalu menggunakan Masker dan menjaga jarak.

Kapolres Pulpis AKBP Kurniawan Hartono S.I.K. melalui Kasat Binmas Polres Pulang Pisau Iptu Ujang Kustarman, mengucapkan terimakasih kepada Warga Pulang Pisau yang mematuhi Protokol kesehatan walaupun sudah melaksanakan vaksin dalam kegiatan tersebut.

Setelah kegiatan Sosialisasi protokol kesehatan tersebut, kemudian Personil Sat Binmas menyampaikan kepada warga pulang pisau agar tetap jaga kesehatan dan selalu berolah raga.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Kodim 0816/Sidoarjo Menggelar Upacara Peringatan Hari Juang TNI AD ke 78 Tahun 2023

BERITA

Polisi Cepat Tanggap, Akses Jalan di Kandat Kediri Kembali Normal

BERITA

DALAM RANGKA KELEMAN DESA MANUNGGAL KEC KEDAMEAN CUKUP MERIAH SEKALI

BERITA

Tragedi Laka Suzuki Satria vs Toyota Rush Jln Raya Ngasin, Kec Balongpanggang

DAERAH

Jatanras Polda Jatim dan Polres Jajaran Meringkus 16 TSK, Satu Diantaranya Seorang Perempuan

DAERAH

Ini Strategi Anggota Satpolairud Ajak Pengunjung Pasar Untuk Jaga Prokes

BERITA

Kapolsek Lasem Beserta Danramil Berikut Anggota Monitoring Penyerahan Sertifikat Tanah PTSL Desa Soditan

DAERAH

Babinsa Koramil 1612-03/Reok Laksanakan Komsos Puldata Ter di Kantor Desa Baru