Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 23 November 2022 - 20:08 WIB

Masyarakat masih banyak yang ditemukan melanggar Prokes, Saat Gelar Ops Yustisi

Polres Pulang Pisau – Polsek Kahayan Tengah, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan operasi yustisi di depan Mako Polsek Kahayan Tengah, Rabu (23/11/2022)

Kegiatan operasi yustisi ini di lakukan oleh personil Polsek Kahayan Tengah yang di pimpin oleh Kapolsek Kahayan tengah AKP Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si., dengan sasaran yaitu untuk mengecek kepatuhan masyarakat terhadap protokol kesehatan yang sudah di tetapkan.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kapolsek Kahayan Tengah AKP Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si., menuturkan sasaran kegiatan operasi hari ini yaitu masyarakat masyarakat yang melintas di jln trans palangkaraya-kuala kurun tepat nya di depan mako Polsek Kahayan Tengah yang belum mengunakan masker.

Hasil dari pelaksanaan kegiatan operasi yustisi tersebut masih terdapat pelanggaran protokol kesehatan yaitu tidak menggunakan masker saat bepergian keluar rumah.

Masyarakat yang di temukan personil Polsek kahayan Tengah belum menggunakan masker di lakukan tindakan dengan teguran lisan, kemudian diberikan masker untuk digunakan.

“Saya berharap tidak ada lagi masyarakat yang tidak menggunakan masker dan masker yang diberikan agar digunakan dengan baik jika bepergian keluar rumah” Ujar Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Tingkatkan Moril Prajurit, Wadan Pasmar 3 Laksanakan Pengarahan Kepada Prajurit Muda

DAERAH

Bhabinkamtibmas Bagikan Masker Kepada Warga Masyarakat Desa Binaan

DAERAH

Ternyata Ini Tujuan Anggota Satpolairud Lakukan Giat Yustisi Di lingkungan Pasar

DAERAH

Babinsa Menghadiri Pelantikan Pejabat Administrator

BERITA

Jelang Idul Adha Anggota Koramil 03/Tebas Dan Polsek Laksanakan Pengamanan Malam Takbiran

POLRI

Ketua Bhayangkari Daerah Jawa Timur Santuni 1000 Anak Yatim di Kabupaten Sampang

DAERAH

Sambangi Warga, Bhabinkamtibmas Desa Pangkoh Sari Aipda subrata purba Ingatkan Untuk Mematuhi Protokol Kesehatan

DAERAH

Pastikan Keamanan Perayaan Natal, Polsek Kahayan Tengah Siagakan Personilnya Jaga Gereja