Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Jumat, 25 November 2022 - 15:30 WIB

Laksanakan Giat Rutin, Bhabinkamtibmas Food Estate Edukasi Masyarakat Agar Taat Protokol Kesehatan.

Polres Pulang Pisau – Masih Dalam upaya mencegah penyebaran virus covid-19 ditengah masyarakat, Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, kembali melakukan operasi yustisi penegakan dan penertiban protokol kesehatan serta berikan edukasi gunakan papan himbauan dan bagikan masker pada masyarakat yang tidak menggunakan masker. Jum’at (25/11/2022).

Selain itu, personil Bhabinkamtibmas juga memberikan himbauan kepada masyarakat agar menerapkan Protokol 5M dalam rangka pencegahan penyebaran Covid-19.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kasat Binmas Polres Pulang Pisau, menuturkan upaya mencegah penyebaran Covid-19 harus terus dilakukan meskipun di daerah yang jauh dari ibukota kabupaten Pulang Pisau seperti di Kecamatan Pandih Batu.

“Kita harus memberikan sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat agar tetap mentaati protokol kesehatan sesuai anjuran pemerintah, ini penting untuk memutus mata rantai Covid-19,” ucap Kasat Binmas Polres Pulang Pisau.

IPTU Ujang Kustarman juga menambahkan, bahwa masyarakat dapat selalu menerapkan dan melaksanakan Protokol Kesehatan 3M seperti Mencuci Tangan, Menggunakan Masker dan Menjaga Jarak dalam aktivitas kehidupan sehari-hari agar terhindar dari virus Covid-19.

Share :

Baca Juga

BERITA

Terkait Penipuan CPNS, Ketua LBH Djawa Dwipa Berharap Polres Jombang Segera Menangkap YAS dan Komplotannya

Uncategorized

Bersinergi Dandim, Kapolres Dan Pemerintah Daerah Kabupaten Sambas Hadiri Pendistribusian Logistik Pemilu Tahun 2024.

DAERAH

Pagi -pagi Sebelum melaksanakan tugas prokes personel Polsek Maliku di periksa

DAERAH

Dandim 0709/Kebumen Hadiri Senam Massal Peringatan Hari AIDS Sedunia ke-34

BERITA

Upacara Bendera Tujuh Belasan Bulan Mei 2024, Kasdim 1002/HST Bacakan Amanat KASAD

BERITA

Mayjen Farid Makruf Beri Kuliah Umum di Ponpes AL-Amien Sumenep

BERITA

Kabar Tak Terima Dikonfirmasi Dugaan Pelepasan DPO Curanmor, Kata AKP Sukaca : Lambemu Wes Puas, Gak Bahaya Ta

BERITA

Cipta Kondisi, Tiga Pilar Pakal Gencarkan Patroli Malam Hari