Home / Uncategorized

Kamis, 10 November 2022 - 06:35 WIB

Koramil 15/Klirong Laksanakan Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke – 115 Sengkuyung Tahap III TA. 2022

Foto: Koramil 15/Klirong Laksanakan Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke - 115 Sengkuyung Tahap III TA. 2022

Foto: Koramil 15/Klirong Laksanakan Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke - 115 Sengkuyung Tahap III TA. 2022

KODIM 0709/KEBUMEN.Anggota Koramil 15/Klirong melaksanakan Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke – 115 Sengkuyung Tahap III TA. 2022,upacara dilaksanakan tepat pukul 10.00 WIB, yang bertindak sebagai Komandan Upacara Kapten Cba Taufiq dan inspektur upacara Komandan Kodim (Dandim) 0709/Kebumen Letkol Inf Eduar Hendri S.I.P.yang bertempat di lapangan Desa Giyanti, Kec.Rowokele, Kab. Kebumen,Rabu (9/11/2022).

Upacara ini berlangsung dengan khidmat dan sukes yang melibatkan 1 SSR Korsik Kodim 0709/Kbm,1 SST Kodim 0709/Kbm,1 SSR Dodik Secata Rindam IV/Diponegoro,1 SST Polres Kebumen,1 SSR Satpol PP,1 SSR ASN,1 SST Linmas,1 SST Banser,1 SST Toga dan Tomas serta 1 SST Pelajar SMP dan SMA Rowokele.

Foto: Koramil 15/Klirong Laksanakan Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke – 115 Sengkuyung Tahap III TA. 2022

Pada Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke – 115 Sengkuyung Tahap III TA. 2022 tersebut ditandai dengan penyerahan hasil TMMD dari Dandim 0709/Kebumen Letkol Inf Eduar Hendri S.IP. sebagai Irup kepada Bupati Kebumen H Arif Sugiyanto dan di hadiri Wakil Bupati Kebumen,Kasi Intel Korem 072/Pmk,Kapolres Kebumen,Kajari kab Kebumen,Ketua PN Kebumen,Kadis PMD Kebumen,Perwakilan Danramil Kodim 0709/Kbm,Pa Staf Kodim 0709/KBM,Forkompimcam Rowokele,Kades se kec Rowokele serta Tomas dan Toga serta Masyarakat Desa Giyanti.(Pendim)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Danramil 0816/05 Tulangan Kapten Inf Moh.Said Bersama Muspika Dan Babinsa Hadiri Kegiatan Jalan Sehat HUT PGRI Ke-78

Uncategorized

KOMANDAN BESERTA PRAJURIT KAKATUA RAJA PERKASA YONIF 11 MARINIR IKUTI ZIARAH DAN TABUR HUT KE-77 KORPS MARINIR

BERITA

Indahnya Berbagi Di Bulan Ramadhan Personel Serta Persit Jajaran Kodim 1009/Tanah Laut

DAERAH

Dandim 1009//Tla Mengungkapkan Belasungkawa Atas Wafatnya Orang Tua Dari Personel Kodim 1009/Tanah Laut

BERITA

Anjangsana Babinsa Ke Sekolah Beri Wawasan Kebangsaan

Uncategorized

Dandim 0816/Sidoarjo Memimpin Acara Penyerahan Jabatan dan Pelepasan Perwira Yang Pensiun

DAERAH

Menteri PANRB Bahas Transformasi Digital Kejaksaan Sebagai Upaya Modernisasi Proses Hukum

Uncategorized

Kompolnas RI Apresiasi Polresta Malang Kota Tanganani Kasus Bocah yang Disiksa Keluarganya