Home / BERITA / DAERAH / POLRI / TNI POLRI

Kamis, 8 Juni 2023 - 06:13 WIB

Kompak Polisi RW Bersama TNI Ngrambe Jaga Kamtibmas Ngawi

Kabarpos.id NGAWI, – Sinergitas TNI dan Polri bersama masyarakat terlihat kompak jaga Kamtibmas di wilayah Kabupaten Ngawi.

Kapolres Ngawi AKBP Dwiasi Wiyatputera, S.H., S.I.K., M.H., melalui Plt Kasi Humas Iptu Dian mengatakan bahwa, Sinergitas TNI bersama Polri harus terus ditingkatkan demi keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah Ngawi.

Seperti dilakukan oleh Polsek Ngrambe, yang menerjunkan Polisi RW nya bergandengan dengan Koramil Ngrambe dalam berpatroli, pada Senin (6/6/2023)

“Sinergitas dalam memelihara kamtibmas ( harkamtibmas ) terus kami tingkatkan demi terwujudnya Kamtibmas yang kondusif,”ujar Iptu Dian.

Sementara itu menurut keterangan Kapolsek Ngrambe Iptu Sukoco bahwa sengaja Polsek bersinergi dengan Koramil dalam berpatroli, agar masyarakat merasa aman dan nyaman

“Sengaja kami berpatroli bersama Koramil agar tetap terjalin sinergitas dan masyarakat merasa aman juga nyaman,” ujar Iptu Sukoco.

Kali ini polisi RW Bripka Budi Hartono bersama dengan Bhabinkamtibmas Aiptu Eko Prasetyo dan Babinsa Serka Sugino, berpatroli dan berdialog dengan warga di Poskamling Rt 01 Rw. 04 Desa Ngrambe.

“Giat ini juga sebagai antisipasi kejahatan ataupun pelanggaran lainnya. Polisi RW disertakan agar warga tidak sungkan untuk menceritakan permasalahan yang ada di lingkungannya,”pungkas Iptu Sukoco. (Red*)

Share :

Baca Juga

BERITA

Peduli Lingkungan, Polres Jombang Bersihkan Aliran Sungai

DAERAH

Personil Sat Binmas Sambang Ke Masyarakat Sosialisasikan Aplikasi layanan Polri Super APP Presisi

DAERAH

Melalui Program Bajaka Presisi, Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau Ajak Anak-Anak Gemar Membaca

DAERAH

Babinsa Koramil 22/Ayah Hadiri Pertemuan Lintas Sektor Puskesmas

BERITA

Polres Lumajang Terjunkan Personel Bantu Evakuasi Korban Bencana Banjir Lahar Dingin Gunung Semeru

BERITA

Bhabinkamtibmas Kelurahan Pahandut Seberang Sambang Secara DDS Sampaikan Pesan ini

BERITA

Dandim 0816/Sidoarjo melepas satu prajurit terbaik untuk pindah satuan

BERITA

Serukan Aksi Bagi-Bagi Takjil, Dandim 0817/Gresik Beserta Para Anggotanya Berkolaborasi Dengan Anggota KWG, Disparekrafbudpora, Damkar, PDAM dan Disnaker Kabupaten Gresik