Home / Uncategorized

Rabu, 27 September 2023 - 15:45 WIB

Danramil dan Piket Koramil 0816/05 Hadiri Baca Tahlil Dikediaman Kades Kebaron

Kabarpos.id Kebaron – Danramil Kapten Inf Moh.Said bersama Piket Koramil 05/Tulangan menghadiri Kegiatan Tahlilan mengirim Doa di rumah Bapak Kades Kebaron, Kec Tulangan.  Selasa malam (26/09/2023)

Tahlilan merupakan aktivitas membaca tahlil dan doa secara berjamaah untuk mendoakan orang meninggal, Tahlilan biasanya dilakukan di rumah Bapak Kades ini adalah dalam rangka mengirim doa kepada ayahanda almarhum bapak Tanu yang ke 40 harinya.

Pada kegiatan tahlilan yang dilakukan Danramil 0816/05 Kapten Inf Moh.Said di tempat kediaman Bapak Kades ini merupakan untuk mendoakan Almarhum Bapak Tanu (orang tua kandung bapak Kades), serta memberikan dukungan moril pada keluarga yang ditinggalkan dan sekaligus mempererat hubungan emosional antara Aparatur Kewilayahan dan warga.

“Sebagai Aparatur Kewilayahan tentunya sebagai pengayom warga, baik dalam keadaan susah maupun senang dan kegiatan ini untuk mendoakan almarhum sekaligus menjadi sarana untuk lebih dekat dengan warga serta memperkokoh Kemanunggalan TNI-POLRI dan Rakyat,” ungkap Babinsa Serma Edi.

Pada kesempatan ini Danramil menyampaikan dan berharap kegiatan seperti ini terus dilakukan dan menjadikan sarana silaturahmi, keakraban warga dalam menjalin komunikasi sosial sehingga tercipta kemanunggalan yang kokoh.

Saat ditemui, pihak keluarga shohibul hajat Bapak Kades Abah Suwito mengucapkan terimakasih atas kehadiran Danramil, Babinsa, serta Bhabinkamtibmas untuk turut serta dalam acara pengajian mengirim doa terhadap Almarhum keluarga kami.

“Kami juga sangat mengapresiasi atas kehadiran Aparatur Kewilayahan untuk turut hadir, semoga hal seperti ini kedepannya dapat berjalan baik, sehingga tidak ada jarak lagi antara TNI-POLRI dan Rakyat,” pungkas Bapak Kades Kebaron (red)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Peringati Ulang Tahun Saka Wira Kartika Ke 3 Kodim 1208/Sambas Laksanakan Kegiatan Kemah Antar Saka.

Uncategorized

Danramil 0816/07 Krembung Hadiri Acara Peringatan Hari Pahlawan Bersama Anggota DPC LVRI Sidoarjo

DAERAH

Sikapi wabah Penyakit hewan ternak, Satbinmas Polres Pulpis lakukan Sosialisasi terkait PMK pada hewan ternak

DAERAH

Adaptasi Kebiasaan Hidup Baru,Personil Polsek Kahayan Hilir Wajibkan Masyarakat Mematuhi Protokol Kesehatan Dengan Memakai Masker

BERITA

Dukung Penanganan Stunting Babinsa Santaban Dampingi Bidan Desa Laksanakan Posyandu.

DAERAH

Kapolri Instruksikan Usut Tuntas Bom Bunuh Diri Polsek Astana Anyar

Uncategorized

Silaturahmi ke DPW LDII Kapolda Jatim Sampaikan Tiga Poin Wujudkan Pemilu Damai

Uncategorized

Dalam Penanganan Dugaan Tindak Pidana Penggelapan Unit Mobil Tidak Pecus