Home / BERITA / DAERAH / POLRI / TNI POLRI

Sabtu, 29 Juli 2023 - 21:20 WIB

Candra (Cangkrukan Dengan Warga), Program Kapolres Kediri Kota Untuk Lebih Dekat Dengan Warga

Kabarpos.id KEDIRI KOTA – Polres Kediri Kota dibawah komando AKBP Teddy Chandra, SIK. M.Si, memiliki program yang diberi nama Candra (Cangkrukan Dengan Warga).

Program Candra ini akronim dengan Cangkrukan dengan Warga, dimana kegiatan ini rutin dilakukan jajaran Polres Kediri Kota, untuk lebih dekat dengan warga, kali ini bertempat di Kel Mojoroto Gg 7 Kec.Mojoroto Kota Kediri

“Program Candra ini, sebagai bentuk kehadiran kami ditengah tengah warga, dan mengajak seluruh anggota terutama Polisi RW dan Bhabinkamtibmas Polres Kediri Kota untuk peduli terhadap permasalahan yang ada di masyarakat ,”ujar AKBP Teddy, Sabtu ( 29/7).

Kapolres Kediri Kota mengungkapkan, program itu digelar minimal seminggu sekali, disamping cangkrukan dengan warga juga melaksanakan kerja bakti dengan membersihkan lingkungan serta di adakan bakti sosial dengan pengobatan gratis dari sie Dokes Polres Kediri Kota serta memberikan sembako kepada warga.

AKBP Teddy menambahkan, program Candra ini mendapat sambutan hangat dari masyarakat, banyak masyarakat yang merasa senang, dan yang lebih utama menciptkan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif

Hal ini terlihat dengan antusias warga yang datang ke cangkrukan untuk menyampaikan permasalahan yang ada dilingkunganya serta memeriksakan kesehatan secara gratis

“Alhamdulillah, program Candra ini diterima masyarakat Kota Kediri, setiap kegiatan digelar selalu dihadiri oleh banyak warga,”ungkap AKBP Teddy.

Kepala Kelurahan Mojoroto Achmad Koharudin, S.Stp.,M.Ei. mengucapkan terima kasih atas kehadiran Kapolres Kediri Kota dan jajaran yang telah hadir ditengah2 warga Kel Mojoroto

“Kami mengapresiasi dan berterima kasih atas kepedulian Polres Kediri Kota dalam melaksankaan Kerja bakti, pengobatan gratis serta memberikan sembako kepada warga”, pungkas Pak Lurah (red)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Bhabinkamtibmas desa Talio Bripka Muliyadi sosialisasi Karhutla di desa binaannya

NASIONAL

Blue Light Patrol Samapta Polresta Palangka Raya Lewati Rute Ini

BERITA

PEMDES TALUN TELAH MENGUCAPKAN SELAMAT HUT BHAYANGKARA KE 77

BERITA

Babinsa Koramil 0816/01 Sidoarjo bentuk karakter yang mumpuni di MPLS di SMK Diponegoro Sidoarjo.

BERITA

Polres Bondowoso Salurkan Bantuan Sembako dan Air Bersih Untuk Warga Tegalampel

DAERAH

Polsek Maliku Patroli Malam Pastikan Sitkamtibmas Kondusif

BERITA

Rata-Rata di Atas 95%” Masyarakat Puas Atas Kinerja 6 Pelayanan Publik Di Polres Pamekasan, Survey Tim Eksternal IAIN Madura

DAERAH

Babinsa Sidomulyo Koramil 04/Karanganyar Hadiri undangan Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT)