Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Selasa, 6 Desember 2022 - 16:26 WIB

Babinsa Sempor Bantu Pembangunan Masjid di Watu lawang

KODIM 0709/ KEBUMEN – Bamin Bhakti TNI Koramil 03/ Sempor mengikuti pelaksanaan kegiatan karya bhakti pemadatan tanah di wilayah desa Watulawang Kecamatan Pejagoan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Selasa (6/12/2022)

Kegiatan yang diawali dengan Do’a apel pagi dan pengecekan personel dihalaman balai desa Watulawang ini diikuti oleh perwakilan Babinsa Koramil 01 s.d Koramil 22 serta ditambah dan jajaran Pos Ramil dibawah Kodim 0709/KBM

Dalam pelaksanaannya yang didampingi Babinsa setempat Sertu Sukamto, anggota Koramil jajaran Kodim Kebumen tersebut dengan penuh semangat kebersamaan walau menggunakan peralatan yang sederhana dan medan yang terjal melaksanakan pemadatan tanah yang nantinya akan dibangun Masjid.

Usai kegiatan Serma Haryanto menyampaikan,” Pelihara dan Tingkatkan terus Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Karena itu adalah urat nadi sistem Pertahanan Semesta, harus disadari bahwa TNI berasal dari Rakyat, berjuang bersama-sama Rakyat dan demi kepentingan Rakyat,” ucap Haryanto

Share :

Baca Juga

BERITA

Polda Jatim Gelar Kemah Bakti Pancasila Pupuk Jiwa Kebangsaan Generasi Bangsa

DAERAH

Pastikan Sesuai SOP, Seksi Propam Polresta Palangka Raya Cek Personel Pam Aksi Damai

BERITA

Danrem 081/DSJ Letakkan Batu Pertama Pembangunan Kantor Koramil 0804/03 Panekan

BERITA

Gandeng Media, Polres Magetan Sosialisasikan Operasi Keselamatan Semeru 2023

BERITA

Babinsa Masuk Sekolah Siapkan Generasi Muda Berkarakter

Uncategorized

Rutin Gelar Patroli Gabungan Polres Bangkalan Antisipasi Balap Liar dan Tawuran Remaja

BERITA

Babinsa Koramil 0816/01 desa Banjarbendo hadiri kegiatan isro’ mi’roj di Masjid Pondok Mutiara.

DAERAH

Satbinmas Polres pulpis terus edukasi Masyarakat tetap disiplin prokes