Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 7 Desember 2022 - 20:34 WIB

Babinsa Koramil 22/Ayah Minta Kerjasama dan Jaga Amanah Warga Desa

KEBUMEN, Babinsa Koramil 22/Ayah Serda Joni Setiawan menghadiri undangan penetapan calon perangkat desa untuk jabatan Kaur Tata Usaha dan Umum di Desa Jatijajar Kecamatan Ayah Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah. Selasa (6/12/2022).

Penetapan calon perangkat untuk Kaur Tata Usaha dan Umum Desa Jatijajar ini diharapkan memiliki mendedikasikan untuk kepentingan masyarakat guna kemajuan dan kesejahteraan masyarakat Desa Jatijajar.

“Kita akan bermitra dalam mengawal pemerintahan desa melalui peran Babinsa, kami berharap kerjasama yang baik, kita akan bangun bersama Babinsa agar sebesar apapun pekerjaan Pemerintahan Desa akan bisa kita perkecil guna hasil yang lebih optimal, sekali lagi saya meinta kepada calon perangkat desa agar bisa amanah sebagai bentuk kehormatan dalam tugas-tugas kedepan.” ucap Joni

Joni juga menambahkan, ucapan selamat kepada calon perangkat desa yang akan dilantik dan semoga cepat bisa beradaptasi dengan tugas-tugas serta rekan dan anggota yang ada. Sebagai perangkat harus siap 24 jam dalam melayani masyarakat serta menjadi perangkat desa bukan jadi tujuan akhir akan tetapi awal dari tugas melayani masyarakat. (Ramil 22).

Share :

Baca Juga

DAERAH

Masyarakat juga menyambut positif upaya dari Kepolisian tentang Pencegahan Covid – 19 yang sudah menjadi pandemic

BERITA

Dandim 1612/Manggarai Letkol Arh Drian Priyambodo S.E Terus Memantau Pembangunan Jembatan Penyeberangan Cross Way dalam Program TMMD ke-116

BERITA

Pangdam Brawijaya Tegaskan Yonzipur 5/ABW Siap Jalankan Tugas di Perbatasan RI-Malaysia

BERITA

Harkitnas 2023, Semangat Untuk Bangkit Wujudkan Indonesia Emas 2045

NASIONAL

Kesigapan Anggota Koramil 1612-03/Reo Membatu Evakuasi Pohon Tumbang

BERITA

Polres Tulungagung Berhasil Menangkap Terduga Pelaku Penganiayaan Yang Sempat Kabur

DAERAH

Kasat Binmas Polres Pulang Pisau Sosialisasi Larangan membakar hutan dan lahan kepada masyarakat

BERITA

Polres Probolinggo Berhasil Gagalkan Pengiriman 40 Ribu Pil Okerbaya