Home / BERITA / DAERAH / TNI POLRI

Rabu, 10 Mei 2023 - 10:17 WIB

Babinsa Koramil 0816/15 Sukodono Dampingi Pelaksanaan Regsosek

Kabarpos.id Sidoarjo – Sebagai tindak lanjut Pendataan awal Regsosek (Registrasi Sosial Ekonomi) Tahun 2022, Pemerintah Kabupaten Sidoarjo melaksanakan kegiatan FKP (Forum Konsultasi Publik) dengan tokoh komunitas diwilayah setempat.

Bertempat di balai desa Masangan Kulon, Kecamatan Sukodono Kab. Sidoarjo Babinsa Koramil 0816/15 Sukodono Serma Sodik melaksanakan pendampingan Registrasi Sosial dan Ekonomi (Regsosek) Tahun 2023 oleh Badan Pusat Statistik Kab. Sidoarjo, Selasa malam (9/5/2023)

Kegiatan FKP Regsosek bertemakan, “Satu Data Perlindungan Sosial Dan Pemberdayaan Masyarakat” berbasis data seluruh penduduk yang terdiri atas profil, kondisi sosial, ekonomi, dan tingkat kesejahteraan masyarakat”, dengan perubahan kesejahteraan masyarakat dilakukan pengecekan dan pemutahiran data yang ada”, jelas Babinsa.

“Diharapkan para peserta Regsosek jujur dan teliti dalam melaksanakan pendataan keluarga agar menghasilkan data yang akurat dan efisien tidak terjadi penggandaan data sesuai hasil identifikasi kebutuhan kelompok masyarakat yang paling rentan ketika menghadapi bencana, wabah, atau kondisi sosial ekonomi”, ucapnya.

“Data Regsosek nantinya digunakan untuk meningkatkan kualitas berbagai layanan pemerintah, seperti pendidikan, bantuan sosial, kesehatan, dan administrasi kependudukan”
,Tutup Babinsa. (Red)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Danramil 07 Maos Hadiri Perkemahan Pramuka dan Pelantikan Penggalang SMP N 1 Maos

BERITA

Babinsa Koramil 0901-01/Samarinda Ulu Yakinkan tertibnya Penyaluran dan penerimaan beras bantuan pangan nasional 2023

BERITA

BABINSA KORAMIL 0812/09 MANTUP GIAT PENDAMPINGAN PEMBAGIAN BANSOS

DAERAH

Tingkatkan Keimanan, Koramil 19/ Kuwarasan Tadarus dan Khatam Al Qur’an

DAERAH

Sejukan Hati Doa Bersama Memohon Perlindungan dan Keselamatan Dari Allah SWT

BERITA

Polisi Salurkan Bantuan Sembako Kepada Korban Bencana Alam di Malang

DAERAH

Melaksanakan Giat rutin Aipda vivri wijaya Membagi Masker sekaligus menyambangi warga binaan nya

HUKRIM

Anggota Koramil 1612-05/Elar Gelar Doa Bersama Siswa MTs Negeri Manggarai Timur