Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Minggu, 20 November 2022 - 21:45 WIB

Antisipasi Bencana Karhutla,Personil Polsek Kahayan Hilir Sampaikan Himbauan Pencegahan Kebakaran Hutan Dan Lahan.

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Kahayan Hilir melaksanakan kegiatan himbauan Kapolsek Kahayan Hilir dan Sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng Nomor : Mak 03/VI/2022 tentang Sanksi Pidana Terhadap Kebakaran Hutan Dan Lahan berdasarkan PP Nomor 4 Tahun 2021 tentang pengendalian kerusakan dan atau pencemaran lingkungan hidup yang berkaitan dengan kebakaran hutan dan atau lahan, sekaligus menyampaikan dampak yang diakibatkan dari Karhutla.

Sosialisasi maklumat Kapolda Kalteng tersebut disampaikan Personil Polsek Kahayan Hilir Bripka Ade Irawan di Kec. Kahayan Hilir Kab. Pulang Pisau. Provinsi Kalimantan Tengah.Minggu (20/11/2022) pagi.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Hilir IPDA Rodie Damhodie, S.H. mengaharapkan Pentingnya Sosialisasi Dan Himbauan Ke warga Sebagai Langkah Antisifasi Kebakaran Hutan Dan Lahan Saat Memasuki Musim Kemarau.

“Maklumat ini kita sosialisasi kepada masyarakat agar diketahui dan harapannya tahun ini tidak ada Karhutla di wilayah Kab. Pulang Pisau”, ungkap Kapolsek.

“Adapun sanksi pidana terhadap pelaku pembakaran hutan dan lahan berdasarkan peraturan dan perundang-undangan yang berlaku yaitu maksimal 12 tahun penjara dan denda 50 Juta sampai maksimal 10 Milyar Rupiah”, jelasnya.

“Mari kita tidak membakar Hutan Dan lahan serta meningkatkan kewaspadaan terhadap Karhutla, serta kita Ciptakan Kecamatan Kahayan Hilir dan juga Kabupaten Pulang Pisau Bebas dari asap”, tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

DAERAH

Edukasi Prokes Oleh Bhabinkamtibmas Cegah Penyebaran Covid-19

BERITA

Kontribusi Babinsa Dalam Membangun Karakter Kedisiplinan Generasi Penerus

BERITA

Pj Gubernur Jateng Serahkan Penghargaan Kepada 34 Kabupaten/Kota Peduli HAM

BERITA

Pusat Jantung Nasional Harapan Kita Gelar Pembelajaran Bersama Penanganan Pasien Jantung di RSUD dr. Iskak

BERITA

Akhiri Kesalahpahaman Kabag Ops Polrestabes Surabaya dan Wawali Armudji Saling Berjabat Tangan

BERITA

Personil Piket Pos Polisi Pasar Besar Polsek Pahandut Masif Laksanakan Patroli

Uncategorized

Polres Mojokerto Kota Berhasil Amankan 270 Gram Sabu dari Pedagang Gorengan

BERITA

Anggota Koramil Sidayu Laksanakan Patroli Kamtibmas di Wilayah Teritorialnya