Home / Uncategorized

Kamis, 10 November 2022 - 13:21 WIB

Permudah Urusan SIM, Cak Bhabin Goes To Pasar Gunung Anyar “TERTIB itu KERREN

Foto: Permudah Urusan SIM, Cak Bhabin Goes To Pasar Gunung Anyar “TERTIB itu KERREN

Foto: Permudah Urusan SIM, Cak Bhabin Goes To Pasar Gunung Anyar “TERTIB itu KERREN

KABARPOS.ID  Surabaya – Satlantas Polrestabes Surabaya mengadakan kegiatan “SIM Cak Bhabin Goes To Pasar Gunung Anyar” bagi masyarakat sekitar pada hari Rabu 09 November 2022.

Kegiatan SIM Cak Bhabin ini dilakukan untuk mempermudahkan masyarakat saat pembuatan SIM di Colombo, Dengan demikian masyarakat dengan sangat mudah melakukan pembuatan SIM di Cak Bhabin di Daerah masing -masing.

Kasatlantas Polrestabes Surabaya Kompol Arif Fazlurrahman mengatakan bahwa diadakan kegiatan SIM Cak Bhabin ini, kami ingin mempermudah masyarakat untuk pembuatan SIM, tidak perlu datang di Colombo dan tidak perlu meminta bantuan kepada orang dalam.

“Untuk peserta pemohon SIM dalam tes teori sangatlah mudah, masyarakat bisa dengan cara online dan direkam dengan mengisi data-data yang berada di link aplikasi. ujar Arif.

Menurut Okri Otoluwa warga setempat mengatakan bahwa adanya SIM Cak Bhabin kali ini mempermudahkan saya untuk pembuatan SIM dan tidak perlu datang ke Colombo karena di tempat ini tidak perlu antri dan pengurusannya sangat mudah sekali.

Begitu juga Fahmi Luk ailik yang mewakili masyarakat sekitar mengucapkan terima kasih buat Satlantas Polrestabes Surabaya. Karena dengan adanya SIM Cak Bhabin kali ini masyarakat bisa mempermudah untuk pembuatan SIM.

“Masyarakat juga tidak usah jauh-jauh datang ke Colombo dan untuk pembiayaan sangat irit sekali dan mempermudahkan kita untuk praktek disini.” ujarnya.

Foto: Permudah Urusan SIM, Cak Bhabin Goes To Pasar Gunung Anyar “TERTIB itu KERREN

Harapan masyarakat semoga kedepannya bisa dikembangkan seperti adanya pengurusan SIM yang mati tidak perlu datang ke Colombo karena dengan adanya SIM cak Bhabin membuat masyarakat sangat mudah dalam pengurusan.

“SIM Cak Bhabin, TERTIB ITU KERREN.” ucap Fahmi Luk ailik.

Share :

Baca Juga

DAERAH

CAK TIKO ( Cangkrukan Tiga Pilar Kondusifkan Kamtibmas Tegalsari)

DAERAH

Dekatkan Pelayanan Masyarakat kini Mobil Pos Polisi Keliling Hadir di Pulpis.

Uncategorized

Polres Magetan Berhasil Ungkap Daging Sapi Gelonggongan, Terduga Pelaku Diamankan

DAERAH

Demi memutuskan penyebaran virus Covid-19. Ini yang dilakukan Polsek Sebangau Kuala.

DAERAH

Babinsa Koramil 02/Komodo Hadiri Sosialisasi Penyuluhan Konvergensi Stunting

DAERAH

Sambangi Penduduk, Polsek Sabangau Ajak Jaga Kondusfitas

DAERAH

Personil Polsek Jabiren Raya Lakukan Sosialisasi Aplikasi Dumas Presisi di Wilkum Polsek Jabiren Raya

DAERAH

Babinsa Koramil 20/Buayan Hadiri Konferensi Kades