Home / Uncategorized

Kamis, 1 Agustus 2024 - 20:31 WIB

Dukung Kesejahteraan Prajurit, Prajurit Batalyon Arhanud 2 Marinir Laksanakan Urikes

Prajurit Batalyon Arhanud 2 Marinir Laksanakan Urikes

Prajurit Batalyon Arhanud 2 Marinir Laksanakan Urikes

 

TNI AL, Dispen Kormar Kabarpos.id (Surabaya). Batalyon Arhanud 2 Marinir melaksanakan kegiatan Urikes (Uji Kesehatan) dalam rangka mendukung kesejahteraan prajurit serta mempersiapkan usulan kenaikan pangkat (UKP) Periode 01 April 2025 di Rumah Sakit Marinir (Rumkitmar) Gunungsari, Ksatrian Marinir Ewa Pangalila, Surabaya. Kamis (01/08/2024)

Kegiatan Urikes ini melibatkan pemeriksaan menyeluruh yang meliputi tes darah, pemeriksaan jantung, tes pendengaran, serta berbagai pemeriksaan fisik lainnya.

Komandan Batalyon (Danyon) Arhanud 2 Marinir Letnan Kolonel Marinir Yogi Setiaji ditempat terpisah menyampaikan “Uji kesehatan ini merupakan salah satu langkah penting untuk memastikan bahwa prajurit kita siap secara fisik dan mental dalam menjalankan tugas-tugas mereka. Selain itu, ini juga menjadi syarat mutlak dalam proses kenaikan pangkat”.

Dengan dilaksanakannya Urikes ini, diharapkan prajurit Batalyon Arhanud 2 Marinir dapat terus meningkatkan profesionalisme serta kesejahteraan mereka dalam menjalankan tugas-tugas yang diemban, sejalan dengan motto TNI AL, “Jalesveva Jayamahe”. Tegas Danyon.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Babinsa Galing Dampingi Tim Kesehatan Dan Forkopimda Sambas Laksanakan Pemeriksaan Kesehatan Masyarakat

DAERAH

Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Imbauan Kepada Masyarakat

Uncategorized

Sinergi Masyarakat Desa Temu: Karya Bhakti Manunggal TNI dan Kolaborasi Pemerintah Kecamatan, Ormas, dan Warga bersama Koramil 0816/12 Prambon

DAERAH

Kemari Sampang Meriahkan Hari Jadi Kota Sampang Dengan Lomba Seni Suara Ayam Bekisar dan Ayam Buras Tingkat Nasional

BERITA

Personel Gabungan TNI-Polri Amankan Sejumlah Obyek Wisata Di HST

DAERAH

Tumbuhkan Jiwa Kejuangan dan Patriotisme, Kodim 0719/Jepara Rutin Gelar Upacara Bendera Mingguan

BERITA

Dampingi Tenaga Kesehatan Puskesmas Jila, Satgas Yonif 611/Awang Long Turut Bagikan Suplemen Siswi SMP Jila

Uncategorized

Komandan Kodim 1208/Sambas Pimpin Upacara Pelepasan Anggota Purna Tugas Dan Pindah Satuan