Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Sabtu, 26 November 2022 - 17:17 WIB

Personel Polsek Maliku Melaksanakan Penyemprotan Cairan Desinfektan di Mako

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melakukan upaya Pencegahan Penyebaran Virus Covid – 19 dengan melaksanakan Penyemprotan Cairan Desinfektan di Mako Polsek Maliku, Sabtu (26/11/2021) pagi.

Kegiatan Penyemprotan Cairan Disinfektan dilaksanakan secara rutin oleh jajaran Polsek Maliku, hal ini dilakukan dalam rangka Pengendalian, Penanganan serta Pencegahan penyebaran virus corona / Covid – 19 di wilayah kecamatan Maliku

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Laaser Kristovor, S.H., menyampaikan, Penyemprotan cairan Desinfektan telah menjadi agenda rutin serta akan terus digiatkan selama Pandemi Covid – 19 ini, kegiatan ini juga merupakan wujud dalam upaya pencegahan penyebaran covid-19

“Kami berharap dalam hal penanganan dan pencegahan Pandemi Covid – 19 selama pandemi ini, kita semua harus disiplin dan mematuhi Protokol kesehatan Covid – 19”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Laaser

Share :

Baca Juga

Uncategorized

HUT Penerbad Ke-63, Danrem Wijayakusuma Terima Brevet Harsabang

BERITA

Perkuat Soliditas dan Profesionalisme, Bidhumas Polda Jatim Gelar Konsolidasi PPID

BERITA

Anggota Koramil 0816/13 Wonoayu Semangat Ikuti Senam Aerobic

DAERAH

Ayo Kita Dukung Pemulihan Ekonomi Nasional Dengan Mendukung Penerapan Prokes

BERITA

PEMBANGUNAN TPT DI DESA DUKUH AGUNG BARU BERUMUR JAGUNG BEBERAPA TITIK-TITIK SuDAH PEDOT – PEDOT

BERITA

Danramil 0816/11 Tarik Dampingi Kapolresta Sidoarjo dalam Rangka Grebeg Masjid Dan Bhakti Sosial Kepada Warga Desa Klantingsari

BERITA

Polres Jember Optimalkan Patroli Jelang Buka Puasa dan Sholat Tarawih

BERITA

Kodim 1612/Manggarai Memberangkatkan Calon Bintara PK TA 2023 ke Kupang