Home / BERITA / DAERAH / HUKRIM / TNI POLRI

Minggu, 10 Maret 2024 - 15:43 WIB

Antisipasi Banjir Babinsa Selakau Tua Bantu Warga Bersihkan Sungai

Antisipasi Banjir Babinsa Selakau Tua Bantu Warga Bersihkan Sungai

Antisipasi Banjir Babinsa Selakau Tua Bantu Warga Bersihkan Sungai

 

Sambas – Babinsa Selakau Tua Koramil 06/Selakau Praka Jamal Budi Utomo laksanakan Gotong royong pembersihan Eceng Gondok yang tumbuh di Sungai yang berada di Dusun Sebetung, Desa Selakau Tua, Kec. Selakau Timur, Kab. Sambas, Minggu (10/03).

Babinsa bekerjasama dengan masyarakat Dusun
Sebetung untuk membersihkan eceng gondok yang menutupi sungai dengan tujuan menciptakan lingkungan yang bersih, katanya.

Jamal menambahkan kegiatan ini juga bisa mengantisipasi terjadinya banjir yang sering terjadi di wilayah tempat tinggal masyarakat yang berada di sepanjang bantaran sungai Dusun Sebetung dan juga supaya masyarakat tidak khawatir dengan adanya binatang seperti ular biawak serta binatang yang berbahaya yang hidup di dalam tumbuhan Eceng Gondok, tambahnya.

Secara manual warga yang juga dibantu pihak terkait melakukan pengangkatan sampah dan eceng gondok di sungai itu.

Dilojasi terpisah Danramil 06/Selakau Lettu inf Samikun mengatakan bahwa eceng gondok yang tumbuh menutupi saluran irigasi di Dusun Sebetung sangat menghambat aliran sungai katanya.

Sambungnya, bahwa normalisasi saluran irigasi di Desa Selakau Tua itu dimaksudkan untuk mencegah terjadinya bencana banjir dan saluran air yang dangkal karna tertutup eceng gondok.

Share :

Baca Juga

BERITA

Polresta Sidoarjo Kenalkan Pos SKCK Tingkat Desa

DAERAH

Wali Kota Buka Kegiatan Latsar CPNS Golongan II dan III

BERITA

Mabes Polri Kawal Industri Tekstil Nasional dari Serbuan Impor Pakaian Bekas Ilegal

BERITA

Dandim 1612/Manggarai Siap Mendukung Pelaksanaan Pekerjaan Pembangunan Rumah Susun Untuk Prajurit

BERITA

Polres Probolinggo Terima Penghargaan Pelayanan Prima dari Kemenpan-RB

BERITA

Anggota Koramil 1612-08/Macang Pacar, Hadiri Kegiatan Re-Akreditasi Puskesmas Waning

BERITA

Perbuatan Biadab Seorang Lansia Perkosa Bocah Perempuan Yang Masih Berusia 7 Tahun

DAERAH

Bhabinkamtibmas himbau Masyarakat Patuhi Protokol Kesehatan untuk selalu memakai masker