Home / Uncategorized

Rabu, 9 November 2022 - 07:24 WIB

Problem Solving, Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Mediasi Perkelahian Antar Pelajar

Foto: Problem Solving, Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Mediasi Perkelahian Antar Pelajar

Foto: Problem Solving, Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Mediasi Perkelahian Antar Pelajar

Polresta Palangka Raya – Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Polsek Pahandut jajaran Polresta Palangkaraya, Polda Kalteng Aipda Van Royen Problem Solving menindak lanjuti Permasalahan kelanjutan dari hari Jum’at laporan Kepala Sekolah SMAN 1 perkelahian pelajar.

Kapolsek Pahandut Kompol Susilowati,S.E.,M.M., melalui Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Aipda Van Royen mengatakan bersama dengan Kanit Binmas dan Panit Binmas Polsek Pahandut mendatangi SMAN 1 untuk bertemu denganKepsek untuk mempertemukan atau Mediasi orang tua wali murid yang berkelahi agar permasalahan pelajar bs diselesaikan secara kekeluargaan dan tidak berkelanjutan.

Foto: Problem Solving, Bhabinkamtibmas Kelurahan Langkai Mediasi Perkelahian Antar Pelajar

“ Dalam kesempatan tersebut, kami memberikan pengertian dan nasehat kepada 4 pelajar yang berkelahi akan dampak yang ditimbulkan dari perkelahian tersebut,”jelasnya, Selasa (08/11/2022) siang.

“ Dari hasil mediasi yang kami laksanakan, Wali murid sepakat bahwa perkelahian sudah selesai dan tidak berkelanjutan dan masing-masing orang tua murid akan lebih mengawasi anak anaknya,”tutupnya. (Tc)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Satbinmas Polres pulpis terus edukasi Masyarakat tetap disiplin prokes

Uncategorized

Lambanya Kasus Kenpark, Ferdinand Hutahaean: Penyidik Jangan Buat Hukum Seperti Tali Ketapel

DAERAH

Kanit Samapta sambangi warga sosialisasi pemakaian masker

Uncategorized

RADO FC Binaan Polres Situbondo Juarai Turnamen Sepak Bola Erick Thohir Cup 2023

Uncategorized

Membedah Pemikiran Brilian Irjen Dedi Prasetyo Tentang Implementasi Keadilan Restoratif

DAERAH

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Himbau Warga Bersihkan Lingkungan, waspada Demam Berdarah

BERITA

Danramil 01/Sambas Hadiri Pelepasan Dan Khataman Al Quran Siswa Sekolah Dasar Di Kec. Sajad.

BERITA

Danramil 1612 -07/Satar Mese Resmikan Pompa Hidram Air Bersih Di Desa Lolang Kecamatan Satar Mese