BALIKPAPAN – Komandan Resor Militer 101/Antasari Brigjen TNI Ari Aryanto, S.E.,
M.I.P. beserta istri menghadiri Acara Penyambutan dan Pengarahan
dalam rangkaian kegiatan Kunjungan Kerja Kasad di Wilayah Kodam VI/Mulawarman yang digelar
di Makodam VI/Mulawarman Jl. Jend. Sudirman, No. 17 Kota Balikpapan Provinsi Kalimantan Timur. Selasa (20/02/2024).
Turut dihadiri oleh Danrindam VI/Mulawarman, para Dandim Jajaran Korem 101/Antasari,
Danyonif 621/MTG, Dandenzipur 8/GM, dan Kakorum Yonif 623/BWU. (Penrem 101/Ant).