Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 23 November 2022 - 18:25 WIB

Pasca Serah Terima, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Cek 32 Tahanan

Polresta Palangka Raya – Setelah melakukan serah terima penjagaan, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Aiptu Roedi Yhoeliantono langsung melakukan pengecekan tahanan.

Dimana, pada kesempatan tersebut Kanit III SPKT juga didampingi piket Tahti, Samapta dan Provos di Mapolres setempat, Rabu (23/11/2022) pagi.

“Pengecekkan yang dilakukan merupakan salah satu bentuk tanggungjawab kami ketika menjalankan piket,” ungkap Kanit II SPKT mewakili Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H.

Diterangkannya, dari hasil pemeriksaan tahanan yang dilaksanakan diketahui jika jumlah tahanan yang ada di Rutan Mapolresta dan Rutan Polsek jajaran sebanyak 32 orang.

“Untuk diketahui juga, untuk kondisi kesehatan semua tahanan dinyatakan sehat. Dimana, hasil ini kami peroleh langsung ketika ditanyakan ke para tahanan,” imbuhnya.

“Insya Allah, situasi Kamtibmas di Kota Palangka Raya tetap aman dan kondusif. Salam sehat untuk kita semua dan tetap semangat,” pungkasnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

BERITA

Bertemu Danrem 081/DSJ, Keberuntungan Mbah Minem Hari Ini Berubah

BERITA

Bersama Masyarakat Personel Kodim 1009/Tanah Laut Gotong Royong Bersihkan Drainase Di Desa Durian Bungkuk

BERITA

Maksimal Terpadu dan Terarah Kodim 0828/Sampang Gelar Sisrendal Binter Tahun 2023

BERITA

Bersama Warga Personel Kodim 1009/Tanah Laut Kerja Bakti Bersihkan Parit Yang Tersumbat Di Desa Pandan Sari

BERITA

Babinsa Koramil 1612-03/Reo Hadiri Sosialisasi Pajak dan Rapat Evaluasi Akhir Tahun di Desa Nggalak

BERITA

Polisi Door To Door Berikan Sosialisasi Larangan Knalpot Brong di Kota Kediri

Uncategorized

KPTIK Libatkan Cybers Academy Gelar Pelatihan UMKM di Warung NKRI Digital Kahuman

BERITA

Temui Warga Kelurahan Langkai, Kapolsek Pahandut Dengarkan Aspirasi Warga dalam Progam Jumat Curhat