Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Sabtu, 19 November 2022 - 17:41 WIB

Pembagian Masker Gratis untuk Warga Masyarakat di Wilkum Polsek Pandih batu

Polres Pulang Pisau – Dalam melewati masa pandemi Covid – 19, Personel Polsek Pandih Batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, gencar melaksanakan upaya mencegah penyebaran virus Covid – 19 dengan melakukan Sosialisasi aturan Prokes, Sabtu, (19/11/2022) Pagi.

kepatuhan dalam penerapan protokol kesehatan menjadi kunci untuk melawati masa pandemi ini dengan selamat, Memakai Masker, Mencuci Tangan, Menjaga Jarak, Menjauhi Kerumunan dan Membatasi Mobilitas dan Interaksi (Prokes 5M) merupakan modal awal untuk mencegah terjadinya penularan virus Covid – 19,

Terpisah, Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek pandih batu iptu husni setiawan menyampaikan, dengan rutin melaksanakan edukasi prokes kepada masyarakat, kami berharap prokes selama pandemi Covid – 19 bisa diterapkan oleh seluruh lapisan warga masyarakat dengan baik

“Selain mematuhi protokol kesehatan, kami juga mengajak warga masyarakat untuk mengikuti kegiatan pemberian Vaksinasi agar memiliki daya tahan tubuh yang baik dalam menangkal penularan virus Covid – 19 “, tutup Kapolsek Pandih Batu iptu husni setiawan.

Share :

Baca Juga

BERITA

Komandan Skuadron 800 Wing Udara 1 ikuti Vicon Tahun Baru 2024

Uncategorized

Cegah Kejahatan Jalanan Polres Pelabuhan Tanjung Perak Gelar Patroli Skala Besar

Uncategorized

Ketua Partai Nasdem Kota Probolinggo Dukung Operasi Mantap Brata Kawal Pemilu 2024

Uncategorized

Dandim 1006/Bjr Komitmen Prajurit TNI Netralitas Pemilu Dan Mendukung Kelancaran Pengamanan Pesta Demokrasi Pemilu 2024

Uncategorized

SAMBUT HUT KE-77 KORPS MARINIR TNI AL, YONMARHANLAN XIV SORONG LAKSANAKAN ISTIGHOSAH DAN DOA BERSAMA

BERITA

Kasihhati: FPII dan DPI akan tetap konsisten Melawan kriminalisasi terhadap insan Pers

Uncategorized

Dinkes Tulungagung Gelar Sosialisasi Workshop Tingkatkan Kapasitas Layanan PDP Faskes HIV/AIDS

BERITA

TNI tekan nilai kebersamaan dalam pengentasan stunting