Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Minggu, 11 Desember 2022 - 20:10 WIB

TERIK MATAHARI TIDAK SURUTKAN SEMANGAT PRAJURIT PASMAR 3 DALAM MELAKSANAKAN LATIHAN DAYUNG SIANG

Foto: TERIK MATAHARI TIDAK SURUTKAN SEMANGAT PRAJURIT PASMAR 3 DALAM MELAKSANAKAN LATIHAN DAYUNG SIANG

Foto: TERIK MATAHARI TIDAK SURUTKAN SEMANGAT PRAJURIT PASMAR 3 DALAM MELAKSANAKAN LATIHAN DAYUNG SIANG

TNI AL, Dispen Kormar Sorong. Minggu (11/12/2022). Dalam rangka meningkatkan kemampuan dan profesionalisme sebagai pasukan pendarat, prajurit Pasmar 3 melaksanakan latihan dayung siang yang masuk sebagai rangkaian Latihan Perorangan Dasar (LPD) di Dermaga Koarmada III, Distrik Salawati, Kab. Sorong, Papua Barat.

Pada Latihan tersebut Prajurit Pasmar 3 diawali dengan melaksanakan gerakan pemanasan agar mengurangi resiko cidera pada saat pelaksanaan dilanjutkan penyampaian teori dan latihan drill untuk menyamakan gerakan dan teknik mendayung yang benar.

Foto: TERIK MATAHARI TIDAK SURUTKAN SEMANGAT PRAJURIT PASMAR 3 DALAM MELAKSANAKAN LATIHAN DAYUNG SIANG

Dalam latihan ini para prajurit dituntut dapat mendayung perahu karet sejauh 1000 meter dengan berpatokan pada waktu yang sudah di tentukan.

Selain itu juga latihan ini bertujuan untuk melatih kekompakan tiap personel, meningkatkan stamina serta sebagai sarana menguji sejauh mana kemampuan para prajurit dalam mendayung perahu karet.

Share :

Baca Juga

BERITA

Masyarakat Kepulauan Bawean berhak menikmati BBM Bersubsidi.Mengapa mendapat Harga BBM Mahal ??.

BERITA

Ramadhan Tiba, 3 Orang Babinsa Pelopori Kegiatan Kerja Bakti Pembersihan Lingkungan Desa

BERITA

Polisi Berhasil Mengamankan Pelaku Pencurian Kabel Listrik PJU di Kota Pasuruan

BERITA

Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Membangun Kedekatan dengan Masyarakat Binaan Melalui Komsos

BERITA

Jembatan Cross Way di Bae Ngencung, Manggarai Timur Diresmikan oleh Danrem 161/WS Setelah Penutupan TMMD ke-116

BERITA

Bupati Apresiasi Inovasi Satreskoba Polres Jember Berikan Ruang Konsultasi Penyalahgunaan Narkoba

DAERAH

Personil Polsek Jabiren Raya Lakukan Sosialisasi Aplikasi Dumas Presisi di Wilkum Polsek Jabiren Raya

DAERAH

KPK Dinilai Tak Bertaring dan Tebang Pilih Dalam Tangani Kasus Jual Beli Jabatan, Aktivis KAKI: Presiden Rombak Total Pegawai KPK