Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 23 November 2022 - 20:10 WIB

Sosialisasi Saber Pungli Oleh Personil Polsek Kahayan Tengah

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Kahayan Tengah Polres Pulang Pisau Polda Kalimantan Tengah melaksanakan Sosialisasi Sapu Bersih Pungutan Liar atau Saber Pungli, Rabu (23/11/2022)

“Kali ini Warga menjadi sasaran Sosialisasi Saber Pungli, di saat Masyarakat santai tampak Senang dengan kedatangan Personil Polsek Kahayan Tengah

Kapolres Pulang Pisau, AKBP. Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Tengah AKP. Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si, menyampaikan pada sektor pelayanan publik unsur yang penting dalam meningkatkan kualitas hidup, sosial dalam masyarakat luas.

“Dewasa ini kualitas pelayanan publik menjadi bahasan penting dalam penyelenggaraan pelayanan, termasuk pada organisasi atau institusi pemerintah sebagai lembaga pelayanan publik,” kata Ipda Gendee

“Dengan adanya Sosialisasi Saber Pungli ke masyarakat di harapkan tidak ada lagi oknum-oknum atau pemerintahan nakal yang pungli pada maupun pelayanan lainnya” tambah AKP. Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si.

Share :

Baca Juga

BERITA

Puasa Bukan Penghalang Bagi Serka Abdul Hamid Untuk Melaksanakan Pendampingan Panen Padi Milik Warga Binaan

Uncategorized

Forkopimda Sambas Tinjau Banjir Dan Salurkan Bantuan Desa Gugah Sejahtera Kec. Pemangkat

BERITA

As SDM Polri: Jangan Percaya Lolos Rekrutmen Harus Bayar, Pasti Dibohongi!

Uncategorized

Kapolres AKBP Eko Bagus Riyadi Jumat Curhat dengan Relawan Kebencanaan di Jombang

TNI POLRI

Wakapolda Jatim Minta Semua Pihak Pahami Perpol yang Mengatur Ijin Penyelenggaraan Kompetisi Sepak Bola

DAERAH

Danramil 1612-07/Satar Mase Resmikan Pompa Hidram Air Bersih Di Desa Popo Satar Mase Utara

TNI POLRI

Ops Ketupat 2023, Tim Pamatwil Korlantas Polri Tinjau Posyan di Bojonegoro

TNI POLRI

Dandim Dan Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 1009/Tanah Laut Mengikuti Vicon Ketahanan Pangan Bersama Aster Kasad