Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Minggu, 25 Desember 2022 - 15:06 WIB

Sinergitas TNI POLRI Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Jawai Laksanakan Pengamanan Perayaan Natal

Sambas – Demi memberikan rasa aman di wilayah binaan Babinsa dan Bhabinkamtibmas Jawai laksanakan Pengamanan dalam kegiatan rangkaian Ibadah Misa Natal dalam rangka Perayaan Hari Raya Natal Tahun 2022, yang Bertempat di Gereja Katolik Santa Maria di Angkat ke Surga, Jalan M. Bachrie Tayeb, Dusun Plamboyan Desa Matang Terap Kec. Jawai Selatan Kab. Sambas, minggu, (25-12-22).

“Untuk memberi rasa aman dan nyaman di wilayah-wilayah tertentu akan dilibatkan Aparat kepolisian maupun TNI dalam melaksanakan pengamanan yaitu pengamanan natal, Ungkap Babinsa Kopda Hengki.

“Aparat juga mengamankan kegiatan saudara-saudara yang melaksanakan ibadah di Gereja, dari ancaman terorisme dan menjadi fokus utama pengamanan dalam perayaan Natal”.

TNI dan Polri telah memetakan setiap potensi kerawanan yang akan ditimbulkan pada saat perayaan Natal juga telah memetakan titik-titik rawan gangguan Kamtibmas selama perayaan Natal berlangsung nantinya, setidaknya ada beberapa tempat ibadah dan puluhan objek lain yang diamankan, Pungkas Kopda Hengki.

Share :

Baca Juga

DAERAH

Menjelang Hari Natal Babinsa Koramil 1612-06/Lembor Hadiri Rapat Koordinasi Pengamanan

BERITA

Babinsa Koramil 1612-08/Macang Pacar Sukses Amankan Pertandingan Bola Kaki Tingkat Kecamatan Kuwus

Uncategorized

Awali Tugas Kapolda Jatim Lantik Direktur Lalu Lintas yang Baru

BERITA

RS Bhayangkara Bondowoso Laksanakan Sosialisasi Pola Hidup Sehat Bagi Anggota Polri dan ASN

DAERAH

Pendampingan Kepada Petani Personel Kodim 1009/Tanah Laut Bantu Panen Padi Di Sawah Milik Bapak Gazali

BERITA

Sinergi TNI-Polri: Amankan Malam Takbiran Idul Fitri 1446 H di Hulu Sungai Tengah

DAERAH

Lepas Sambut Bupati dan Wakil Cilacap, Ini Penjabat Bupati Cilacap Masa Bakti 2022-2024

BERITA

FPII Waykanan:Berbagi Tidak Perlu Menjadi Kaya Dulu,Yang Penting Bisa Bermanfaat kita harus bersyukur