Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / SOSIAL BUDAYA / TNI POLRI / Uncategorized

Kamis, 17 November 2022 - 18:09 WIB

Sikapi wabah Penyakit hewan ternak, Satbinmas Polres Pulpis lakukan Sosialisasi terkait PMK pada hewan ternak

Polres Pulpis – Satbinmas Polres Pulpis- Menyikapi maraknya penyakit mulut dan kuku (PMK) pada sapi, Satbinmas Polres Pulpis jajaran Polda Kalteng ambil langkah cepat untuk mengantisipasi masuknya penyakit tersebut di wilayah Kabupaten Pulpis , Kamis (17/11/2022).

Berdasarkan perintah Kapolres Pulpis tentang pelaksanaan kegiatan Sosialisasi , kontrol dan monitoring Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di kabupaten Pulpis, telah di laksanakan koordinasi dengan Kabid peternakan di kantor dinas pertanian.kab
Pulpis guna pencegahan dan penanggulangan penyebaran virus PMK pada ternak berkuku belah di kab.Pulpis, yang selanjutnya telah dilakukan kontrol dan monitoring stok hewan sapi di RPH kab. pulpis guna memastikan kesehatan hewan siap potong di RPH

Adapun hasil koordinasi tersebut di peroleh informasi bahwa belum ditemukan atau belum ada ternak khususnya sapi yang terindikasi penyakit PMK di kab. Pulpis
Bahwa telah dilaksanakan sosialisasi oleh dokter hewan Dinas peternakan kepada seluruh penyetok dan peternak sapi di Maliku , Pangkuh dan sekitarnya tentang adanya virus PMK yang menyerang ternak sapi.

Kapolres Pulpis AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kasat Binmas Polres Pulpis Iptu Ujang Kustarman mengatakan bahwa “sampai saat ini khusus untuk wilayah kapuas belum ditemukan penyakit serupa pada hewan ternak khususnya sapi, namun kami akan tetap melakukan monitoring dan pengawasan terhadap aktifitas peternakan sapi dan Rumah Potong Hewan (RPH) hingga penyakit tersebut di nyatakan hilang”. Ungkap Ujang.

Share :

Baca Juga

DAERAH

Cegah covid-19 internal Polsek Maliku ini yang dilakukan Kanit Provost

BERITA

Polres Jember Berhasil Ungkap Penjualan Oli dan Sparepart Motor Palsu

Uncategorized

Peduli Keselamatan Pelajar, Satsamapta Atur Arus Lalu Lintas Sekitar MAN Kota Palangka Raya

BERITA

Tahapan Pemilu Tahun 2024 Belum Selesai, Personel Kodim 1009/Tanah Laut Terus Kawal Logistik Pemilu

DAERAH

Bhabinkamtibmas bagikan masker serta ingatkan tentang Protokol Kesehatan

BERITA

Lengkapi Rangkaian Peringatan Puncak Dirgahayu RI Ke-78, Dusun Mojogandik Gelar Pentas Seni dan Budaya

BERITA

Patroli Harkamtibmas, Satsamapta Polresta Palangka Raya Sambangi Lokasi Ini

BERITA

Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Dampingi Petugas Berikan Layanan Posyandu