Home / BERITA / DAERAH / TNI POLRI

Selasa, 13 Juni 2023 - 21:54 WIB

Satsamapta Polresta Palangka Raya kembali Laksanakan Patroli Kamtibmas

Polresta Palangka Raya – Sebagai upaya untuk memastikan situasi tetap aman dan kondusif, Satuan Samapta (Satsamapta) Polresta Palangka Raya menggelar patroli Kamtibmas.

Patroli yang dilakukan pada jam – jam rawan tindak pidana dan kriminalitas ini menerjunkan dua personel yakni Bripka Eka Rahman dan Briptu Willy Priatna.

Dengan menggunakan rute patroli Jalan Tjilik Riwut – Jalan Penguin – Jalan Rajawali – Jalan Manyar – Jalan Hiu Putih Kota Palangka Raya menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas.

Mereka pun dalam melaksanakan patroli Kamtibmas dibekali sejumlah peralatan diantaranya Senpi SS1 V2 Sabhara, Magazine, Body Vest, Tongpol, Borgol, HT.

Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kasatsamapta AKP Gatoot Sisworo menyampaikan, patroli Kamtibmas yang diselenggarakan merupakan salah satu cara dalam menjaga kondusifitas wilayah.

“Disamping itu, kami dari Satsamapta Polresta Palangka Raya akan terus menggelar patroli guna menjamin stabilitas Kamtibmas tetap aman dan tertib,” katanya, Selasa (13/6/2023) sore.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

BERITA

Bersama Danrem 011/Lilawangsa, Dandim 0103/Aceh Utara Tinjau Langsung Lokasi Banjir

BERITA

Babinsa Bantu Jemur Padi Warga Binaan saat Musim Panen Tiba.

BERITA

KORAMIL 0816/16 WARU BERSAMA FORKOPIMKA WARU MELAKSAKAN SENAM SKJ 88.DIHALAMAN GEDUNG SERBAGUNA DESA TAMBAK OSO KEC. WARU KAB. SIDOARJO

DAERAH

Sayang Warga Binaannya, Bhabinkamtibmas Bagikan Masker Guna Cegah Virus Covid-19

BERITA

Dandim Serahkan Motor Dinas Bantuan Dari Kementerian Pertahanan RI Kepada Babinsa Jajaran Kodim 1009/Tla

BERITA

Humas Polri Gandeng Media Massa Demi Wujudkan Pemilu Aman

BERITA

Terkait Beredarnya Kwitansi Pembayaran Dana Partisipasi,Kepala Sekolah SMAN 3 Mojokerto Angkat Bicara

BERITA

Bantu Pavingisasi Halaman Masjid, Wujud Nyata Karya Bhakti Babinsa Dukun