Home / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Selasa, 22 November 2022 - 15:58 WIB

Satlantas Polres Pulang Pisau Gencarkan Imbauan Kepada Masyarakat

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Satlantas Polres Pulang Pisau terus memberikan imbauan keselamatan dalam berlalu lintas dan patuh terhadap protokol kesehatan kepada para pengendara yang melintas di Jalan Darung Bawan Km. 8 Desa Anjir Pulang Pisau, Selasa (22/11/2022).

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kasat Lantas AKP Waryono bersama personelnya rutin bersiaga untuk menyampaikan imbauan tersebut demi menekan angka kecelakaan lalu lintas dan penyebaran virus Covid-19.

Satlantas Polres Pulang Pisau melaksanakan penling (penyuluhan keliling) di Jalan Trans Kalimantan Km 8 Desa Anjir Pulang Pisau. Kami imbau dan tindakan humanis pada pengguna jalan yang melanggar aturan lalu lintas. Kami tegur, begitu juga yang tidak pakai masker. Pada kegiatan hari ini selain membagikan masker pada pengguna jalan,” kata Waryono.
Dirinya berharap melalui imbauan dan tindakan yang humanis masyarakat semakin tinggi keseadarannya dalam mematuhi peraturan lalu lintas serta selalu disiplin protokol kesehatan.

Share :

Baca Juga

DAERAH

Personel Polsek Maliku laksanakan Maskerisasi dan Pengawasan pendisiplinan protokol kesehatan covid-19

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Kawal Pendistribusian Kotak Suara Pemilu 2024 Ke Sekretariat PPK

DAERAH

Sapa Warga Binaan Yang Sedang Beraktifitas Cara Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Jalin Keakraban

KESEHATAN

Respons Cepat Personel Kodim 1009/Tla Menindaklanjuti Laporan Warga Ada Kejadian Tidak Wajar Desa Binaannya

BERITA

MIRIS…….. PEMERINTAH DESA KUWIREJO DALAM MENJALANKAN RODA PEMERINTAH…

DAERAH

Sambangi Masyarakat, satbinmas Polres Pulpis Sampaikan Himbauan Kamtibmas dan Prokes

BERITA

Oknum Pegawai Dinindagkop Rembang, Pemilik Rental Mobil Harus Telan Kerugian 300juta Lebih

DAERAH

Ngeri!!!! Kanit PPA Polres Pelabuhan Tanjung Perak Bungkam Saat diKonfirmasi Awak Media