Home / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / TNI POLRI / Uncategorized

Rabu, 4 Januari 2023 - 18:31 WIB

Polsek Maliku melaksanakan Himbauan pengawasan pendisiplinan dan Maskerisasi

Polres Pulang Pisau – Mencegah penyebaran covid-19 di Kecamatan Maliku, Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan pengawasan pendisiplinan dan Maskerisasi Rabu (04/1/2023) pagi

Kali ini Personel Polsek Maliku melaksanakan pengawasan pendisiplinan secara mobile di Desa Maliku baru Kec. Maliku, untuk mencegah dan memutus mata rantai penyebaran covid-19 di Kecamatan Maliku secara rutin dan masif dilaksanakan

Selain itu Personel juga memberikan teguran lisan dan edukasi kepada masyarakat yang tidak mentaati protokol kesehatan dan kami tetap mengimbau dan mengingatkan untuk selalu mematuhi protokol kesehatan dari pemerintah, selain itu personel juga membagikan masker kepada masyarakat

“Ini merupakan kegiatan Rutin yang dilaksanakan Personel Polsek Maliku dengan tujuan untuk mencegah penyebaran covid-19 di Kecamatan Maliku “ucap Kapolres Pulang Pisau AKBP. Kurniawan Hartono S.I.K.,melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H.,

” Kami berharap dengan dilaksanakan kegiatan Maskerisasi dan Imbauan ini dapat mencegah penyebaran covid-19 di Kecamatan Maliku” tutup Iptu Laaser

Share :

Baca Juga

BERITA

Tampung Aspirasi, Polres Jombang Gelar Minggu Kasih di GKJW Bongsorejo

BERITA

Upacara Bendera 17an Kodim 0817/Gresik, Irup Tekankan Kemampuan Teritorial

BERITA

Olahraga Bersama Memperkuat Sinergi TNI-Polri dan FKPD Kabupaten Manggarai

Uncategorized

Tumbuhkan Jiwa Sosial, Forum silaturahmi Tretan Settong Ateh Galang Donasi untuk Korban Mesin Perajang Tembakao

BERITA

Sambut Hari Bhayangkara ke 77 Polres Kediri Kota Gelar Lomba Pidato Bahasa Jawa Santri

BERITA

Semarakkan Bulan Ramadhan 1445 H, Yonif 2 Marinir Gelar Lomba Tausiyah

BERITA

Sambut Hari Bhayangkara ke 77 Kapolda Jatim Salurkan Bantuan Air Bersih dan Bedah Rumah

BERITA

Kapolda Jatim Bersama Forkopimda Cek Moda Transportasi dan Obyek Wisata Libur Tahun Baru 2024