Home / BERITA / DAERAH / HUKRIM / KESEHATAN / NASIONAL / PENDIDIKAN / PERISTIWA / SOSIAL BUDAYA / TNI POLRI / Uncategorized

Selasa, 24 Januari 2023 - 00:04 WIB

Piket Fungsi Polresta Palangka Raya Lakukan Serah Terima Dinas Di Depan SPKT

Polresta Palangka Raya – Dalam rangka untuk memaksimalkan pelayanan kepolisian, sejumlah personel melakukan serah terima jaga.

Dimana, pada kegiatan tersebut Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kanit III SPKT (Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu) Aiptu Feb Suprianto langsung memimpin.

Bertempat di depan ruang SPKT, sejumlah personel gabungan satuan fungsi (Satfung) pun terlihat mengikuti acara serah terima yang diselenggarakan.

“Serah terima ini memang sudah menjadi prosedur tetap (Protap) didalam kesatuan setiap pergantian tugas piket jaga,” katanya, Senin (23/1/2023) pagi.

“Karena kami sadar, dengan dilakukannya serah terima jaga seluruh bentuk pelayanan kepolisian bisa diselenggarakan secara maksimal,” pungkasnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Dua Taruna Akpol Harumkan Nama Indonesia Lewat Karya Ilmiah

TNI POLRI

KODIM 0812 LAMONGAN PROGRAM PENANAMAN JAGUNG BERSAMA MASYARAKAT

Uncategorized

Sambangi Warga, Polsek Sabangau Ajak Pelihara Kamtibmas

DAERAH

Tingkatkan Kuwalitas Linmas, Babinsa Koramil 17 Adimulyo Latih Dan Bina Linmas Diwilayah Binaan .

DAERAH

Polsek maliku laksanakan Maskerisasi dan Imbauan Prokes secara mobile

BERITA

Polisi Peduli, Polres Sumenep Berbagi Untuk Warga Nelayan

BERITA

Berhasil Latih Prajurit TNI AL Berjiwa Komando, Dankodikmar Tutup Satgas Dikko-173 Marinir

BERITA

Blue Light Patrol Satsamapta Polresta Palangka Raya Kunjungi Bank Indonesia